Berdasarkan laporan warga yang berada di Jalan Semai, Sungai Naram, Singkawang Utara, melaporkan keberadaan seekor monyet ekor panjang
Sosialisasi ini bertujuan memberikan edukasi bahwa anak di bawah usia 17 tahun atau belum memiliki SIM dilarang mengendarai kendaraan
Menurutnya pada pelaksanaan hari pertama razia, banyak ditemukan pengendara anak dibawah umur yang mengendarai sepeda motor tidak sesuai aturan.
Selain itu, pihak sekolah juga mewajibkan para siswa untuk membuat surat pernyataan agar tidak lagi menggunakan knalpot brong.
Pengacara keluarga korban, Charlie Nobel, juga mengaku puas dengan putusan yang diberikan majelis hakim Pengadilan Negeri Singkawang.
Korban diketahui sudah meninggal dunia beberapa hari, namun terdakwa berpura-pura ikut mencari keberadaan korban.
Ayah almarhum, Rasiwan, mengaku puas dengan putusan tersebut, karena dianggap sudah sesuai dengan perbuatan keji pelaku.
Kepolisian Resor Bengkayang menggelar Razia Gabungan Lintas Sektoral pada hari pertama Operasi Zebra Kapuas 2025
Terdakwa UA yang terlibat dalam kasus hilangnya nyawa seorang balita Rafa Fauzan berusia 1 Tahun 11 Bulan, dijatuhkan vonis pidana mati.
Ombudsman RI, Dr. Johanes Widijantor, menerangkan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) saat ini menjadi perhatian khusus.
Kapolres Singkawang, AKBP Dody Yudianto Arruan, mengatakan pihaknya berkomitmen akan terus melakukan upaya pencegahan dalam penindakan TPPO.
Selain itu, terkait ancaman TPPO, Tjhai Chui Mie mengatakan bahwa di Singkawang pernah mengalami terjadinya kasus TPPO.
Tak hanya itu, titik-titik rawan yang menjadi prioritas telah ditetapkan berdasarkan peta black spot dari fungsi Lantas.
Kata dia, acara ini memiliki makna penting yakni menjadi ruang kreativitas bagi pelaku seni dan budaya untuk menunjukkan karya terbaiknya.
Bahkan Singkawang juga mencatat skor tertinggi dari seluruh peserta Monitoring dan Evaluasi (Monev) mulai dari OPD, DPRD, pemerintah
"Keberagaman ini menciptakan suasana kehidupan beragama yang damai dan penuh saling hormat," ucap Tjhai Chui Mie.
Kami menggalang dana dan membangun rumah-rumah ini bersama para donatur, karena tidak semua kebutuhan bisa dipenuhi hanya dari APBD
Satlantas Polres Bengkayang menggelar Rapat Koordinasi Lalu Lintas bersama organisasi perangkat daerah (OPD) di Kabupaten Bengkayang.
Itulah tantangan ke depan, dan Ibu Wali Kota tidak bisa bekerja sendirian. Dibutuhkan dukungan seluruh kelompok masyarakat
Ia pun menyoroti jarak dari dapur MBG ke sekolah tidak boleh lebih dari 6 hingga 9 menit.