POLISI Bongkar Jaringan Narkoba di Sekayam Sanggau Kalbar, Pria 25 Tahun Jadi Tersangka Utama
Selain sabu seberat bruto 8,65 gram, polisi juga menyita timbangan digital, sendok sedotan plastik, bundelan kantong kecil, uang tunai Rp6 juta.
|
Penulis: Hendri Chornelius | Editor: Syahroni
ISTIMEWA
TANGKAP PENGEDAR - Kapolsek Sekayam AKP Sutikno bersama personil Polsek Sekayam saat menunjukan seorang pria berinisial II (25) yang diamankan aparat saat kedapatan menyimpan paket sabu di sebuah penginapan di Kecamatan Sekayam, Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat, Rabu 22 Oktober 2025 malam.
“Kami menduga pelaku tidak bekerja sendiri. Kami sedang kejar pihak yang lebih besar di balik peredaran ini,” tegas AKP Sutikno.
Polsek Sekayam juga memastikan terus meningkatkan patroli rutin dan razia di lokasi-lokasi rawan untuk menciptakan wilayah bebas narkoba.
“Tidak ada ruang bagi pengedar di Sekayam. Setiap laporan masyarakat akan kami tindaklanjuti,” pungkasnya.
- Baca Berita Terbaru Lainnya di GOOGLE NEWS
- Dapatkan Berita Viral Via Saluran WhatsApp
!!!Membaca Bagi Pikiran Seperti Olahraga Bagi Tubuh!!!
Tags
penangkapan sabu sekayam
pengedar narkoba sanggau
mahasiswa ditangkap polisi
penggerebekan penginapan sekayam
polsek sekayam berantas narkoba
kapolsek sutikno sekayam
barang bukti sabu 8 gram
sabu disembunyikan di kaos kaki
operasi malam polsek sekayam
wilayah bebas narkoba sanggau
Baca Juga
| DAFTAR Kode Redeem Hunty Zombie Roblox Terbaru November 2025 Lengkap Gift Code Coin dan Trait |
|
|---|
| Imigrasi Pontianak Hadirkan Pelayanan Mudah di Karnaval Imigrasian |
|
|---|
| 18 Mahasiswa MD Academy Jalani Table Manner, dan Siap Berangkat Internship ke Luar Negeri |
|
|---|
| REKOM Harga Emas Besok 17 November 2025 Lengkap Semua Produk Antam, UBS dan Galeri 24 di Pegadaian |
|
|---|
| Pelaku Penganiayaan di Peniti Luar Ditangkap Setelah Serahkan Diri |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Sabu-sanggau-mahasiswa.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.