Seorang Warga Inggis yang Diduga Tenggelam di Sungai Kapuas Ditemukan Meninggal Dunia
"Korban telah ditemukan dalam keadaan meninggal dunia. Korban ditemukan sekitar pukul 01.50 Wib," katanya, Jumat 16 Juni 2023.
Penulis: Hendri Chornelius | Editor: Rivaldi Ade Musliadi
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, SANGGAU - Seroang warga Desa Inggis inisial Mb (46) yang diduga tenggelam saat mandi di sungai Kapuas di Desa Inggis, Kecamatan Mukok, Kabupaten Sanggau, Kalbar, ditemukan meninggal dunia, Jumat 16 Juni 2023 sekitar pukul 01.50 Wib.
Plt Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sanggau, Budi Darmawan membenarkan terkait ditemukan seorang warga yang diduga tenggelam tersebut.
"Korban telah ditemukan dalam keadaan meninggal dunia. Korban ditemukan sekitar pukul 01.50 Wib," katanya, Jumat 16 Juni 2023.
• Seorang Warga Desa Inggis Sanggau Diduga Tenggelam di Sungai Kapuas
Budi sapaan akrabnya menjelaskan, korban ditemukan sekitar 50 meter dri tempat korban terjatuh.
Sebelumnya diberitakan, seroang warga Desa Inggis inisial Mb (46) diduga tenggelam saat mandi di sungai Kapuas di Desa Inggis, Kecamatan Mukok, Kabupaten Sanggau, Kalbar, Rabu 14 Juni 2023 sore.
Pencarian korban diduga tenggelam tersebut melibatkan tim gabungan dari TRC BPBD Sanggau, Polsek, Koramil, Basarnas, PMI, dan masyarakat setempat. (*)
Ikuti Terus Berita Lainnya di Sini
Dinkes PP KB Kapuas Hulu Keluarkan Izin PIRT Vetsin Daun Sengkubak di Desa Melapi |
![]() |
---|
Kunjungi Desa Sungai Nipah, Wagub Krisantus: Ini Kali Pertama Saya Menginjakkan Kaki di Sungai Nipah |
![]() |
---|
Rawan DBD Kecamatan Sungai Ambawang Jadi Penderita Terbanyak Setelah Sungai Rengas di Kubu Raya |
![]() |
---|
Pendamping Sosial Mempawah Timur Terus Gencarkan P2K2 Demi Perubahan Perilaku KPM |
![]() |
---|
Ormas Kapuas Hulu Minta Bupati Pilih Sekda Merangkul Semua Suku, Ras dan Agama |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.