Libur Lebaran 2019, BPJS Kesehatan Pastikan Layanan Peserta JKN-KIS Tetap Prima

Untuk hal-hal yang membahayakan tolong dihindari, kemudian jaga kesehatan dan keamanannya

Editor: Jamadin
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ MIA MONICA
Konferensi pers pelayanan mudik BPJS Kesehatan di Kantor BPJS Kesehatan cabang Pontianak, Senin (27/5). 

Kemudian, gangguan kesehatan akibat sengaja meyakiti diri sendiri, atau akibat melakukan hobi yang membahayakan diri sendiri, Pengobatan komplementer, alternatif dan tradisional, termasuk akupuntur, shin she, chiropractic, yang belum dinyatakan efektif berdasarkan penilaian teknologi kesehatan (health technology assessment), Pengobatan dan tindakan medis yang dikategorikan sebagai percobaan (eksperimen), Alat kontrasepsi, kosmetik, makanan bayi, susu, Perbekalan kesehatan rumah tangga, Pelayanan kesehatan akibat bencana pada masa tanggap darurat, kejadian luar biasa atau wabah dan Biaya pelayanan lainnya yang tidak ada hubungan dengan manfaat jaminan kesehatan yang diberikan.

Ia pun mengimbau kepada masyarakat agar selalu menjaga kesehatan dan keamanan.

“Untuk hal-hal yang membahayakan tolong dihindari, kemudian jaga kesehatan dan keamanannya,” pungkasnya.

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved