Ragam Contoh

Waspadai Flu dan Pilek yang Sering Disangka Sama, Ternyata Ini Bedanya!

Kondisi cuaca yang tidak menentu ini dapat berdampak pada daya tahan tubuh dan memicu berbagai penyakit musiman.

Tribun Pontianak
KESEHATAN- Kondisi cuaca yang tidak menentu ini dapat berdampak pada daya tahan tubuh dan memicu berbagai penyakit musiman seperti Flu dan Batuk. 

Tingkat keparahan flu tergolong berat. Penderita akan mengalami demam tinggi selama 3 sampai 5 hari. 

Selain itu, penderita juga akan mengalami sakit kepala hebat, batuk kering, sakit tenggorokan, menggigil, nyeri otot di sekujur tubuh, kelelahan ekstrem selama 2 sampai 3 minggu, hingga muntah.

2. Pilek

Penderita pilek umumnya mengalami hidung tersumbat dan keluar lendir, disertai rasa tidak nyaman di tenggorokan, batuk ringan, dan terkadang demam.

Tingkat keparakan penderita pilek biasanya cenderung ringan. Untuk sakit tenggorokan dapat membaik dalam waktu 1 sampai 2 hari saja. 

Dengan memahami perbedaan antara flu dan pilek, masyarakat diharapkan lebih mudah mengenali gejalanya dan menentukan langkah penanganan yang tepat.

Kemkes mengimbau masyarakat segera memeriksakan diri ke fasilitas kesehatan terdekat jika mengalami gejala flu atau pilek untuk mencegah kondisi semakin parah dan mempercepat penanganan. 

Baca Berita Terbaru Lainnya di GOOGLE NEWS
Dapatkan Berita Viral Via Saluran WhatsApp

!!!Membaca Bagi Pikiran Seperti Olahraga Bagi Tubuh!!!

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved