Larangan Makanan Kolesterol Tinggi

Pasalnya, saat kolesterol terlalu tinggi, plak dapat menumpuk di pembuluh darah yang berada di beberapa area ini seperti leher, jantung dan kaki.

Penulis: Jimmi Abraham | Editor: Jimmi Abraham
Freepik
Ilustrasi penyumbatan karena kolesterol tinggi. 

Telur merupakan salah satu makanan sederhana yang sangat kaya akan nutrisi di dalamnya.

Sayangnya, telur juga mengandung kolesterol tinggi yang tinggi. Dalam satu butir telur, terdapat sekitar 185-200 miligram (mg) kolesterol.

Sebagian besar kolesterol yang terkandung dalam telur ini terdapat pada bagian kuning telurnya, sementara bagian putih telur rendah akan kolesterol.

Selain telur ayam biasa, telur puyuh juga memiliki kandungan kolesterol yang sangat tinggi.

Walaupun berukuran lebih kecil dari telur ayam biasa, telur puyuh mengandung kolesterol dua kali lipat dari telur ayam biasa.

Telur puyuh seringkali ditemui sebagai pelengkap makanan atau dijadikan sate yang cenderung dikonsumsi dalam jumlah banyak, maka dari itu hati-hati jangan sampai makan terlalu banyak.

Ilustrasi telur rebus.
Ilustrasi telur rebus. (Amarita)

5. Jeroan

Bagi pemakan jeroan, pasti susah sekali untuk menghindari jeroan.

Sebab jeroan biasanya menjadi pelengkap rasa, sehingga tidak lengkap rasanya kalau tidak makan jeroan.

Jeroan yang paling sering ditemukan antara lain usus, lidah, babat, hati, paru, jantung, limpa dan otak.

Mengonsumsi jeroan dalam porsi yang wajar sebenarnya sangatlah tidak berbahaya sebab banyak kandungan vitamin dan mineral di dalamnya.

Memang semua yang berlebihan tidak pernah baik bagi kesehatan.

Per 100 g jeroan mengandung 200 mg kolesterol yang sudah mencakup 70% dari kebutuhan per hari.

Ramuan Penurun Kolesterol Tinggi

6. Kulit

Selian organ bagian dalam hewan, bagian luar hewan pun tak luput dari kolesterol tinggi.

Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved