Soal IPS Kelas 9

JAWABAN 40-45 Soal UTS/PTS IPS Kelas 9 Ulangan Semester 1 hingga TKA Pilihan dan Essay

Pembelajaran melalui soal latihan ini akan meningkatkan pengalaman dan pengetahuan.

Penulis: Madrosid | Editor: Madrosid
Kolase/Tribunpontianak.co.id/sid
ILUSTRASI - Pembelajaran soal latihan lengkap dengan kunci jawaban sebagai panduan belajar. Dalam menghadapi ulangan sekolah UTS/PTS. 

37. Perhatikan kegiatan ekonomi berikut !
1) Pengembangan obyek wisata bahari
2) Budi daya perikanan darat
3) Budidaya tambak garam
4) Pertanian pasang surut
5) Pertanian Ladang
Kegiatan ekonomi yang di usahakan penduduk di daerah pantai di tunjukkan oleh angka
A. 1), 2) dan 3
B. 1), 3) dan 4)
C. 2), 3) dan 4)
D. 3), 4) dan 5)
Jawaban: B

38. Pola pemukiman sesuai kondisi geografis di daerah yang kurang subur atau di dataran tinggi adalah......
A. Pola Linier
B. Pola memanjang
C. Pola menyebar
D. Pola memusat
Jawaban: C

39. Salah satu pengaruh masuknya Hindu ke Indonesia di bidang sosial adalah terciptanya sistem kasta pada masyarakat Hindhu Indonesia.Tingkat kasta ksatria dalam masyarakat Hindu ditunjukkan pada pilihan....
A. Pendeta, buruh dan guru
B. Raja, tentara, dan buruh
C. Petani, pendeta, dan seniman
D. Raja, bangsawan, dan tentara
Jawaban: D

40. Perhatikan pernyataan berikut !
1) Pemilik perusahaan mebel bekerja sama dengan toko mebel
2) Debat calon kandidat ketua OSIS berlangsung secara kompetitif
3) Pihak yang terlibat sengketa lahan menyelesaikan konflik dengan cara arbitrasi
4) Suporter kesebelasan sepak bola AREMA Malang terlibat konflik
Proses sosial assosiatif dalam masyarakt di tunjukkan oleh angka.....
A. 1) dan 2)
B. 1) dan 3)
C. 2) dan 3)
D. 3) dan 4)
Jawaban: B

Soal Essay

41. Sebutkan 4 perbedaan perdagangan dalam negeri dan perdagangan luar negeri

1. Dalam Negeri : Terjadi antar daerah/provinsi dalam satu negara 
Luar Neger : Terjadi antar negara

2. Perdagangan Dalam Negeri : Menggunakan mata uang yang sama (Rupiah) 
Perdagangan Luar Negeri : Menggunakan mata uang asing (misalnya: Dollar Amerika/Euro/Yen)

3. Perdagangan Dalam Negeri: Tidak dikenakan bea masuk
Perdagangan Luar Negeri: Dikenakan bea masuk dan pajak impor

4. Perdagangan Dalam Negeri: Tidak memerlukan dokumen ekspor/impor
Perdagangan Luar Negeri: Memerlukan dokumen seperti invoice, letter of credit, sertifikat asal

42. Berilah 4 alasan mengapa barang-barang impor membanjiri Indonesia

Harga Lebih Murah – Produk impor sering kali lebih murah daripada produk lokal.

Kualitas Lebih Baik – Konsumen mencari barang impor karena dianggap lebih berkualitas.

Keterbatasan Produksi Dalam Negeri – Beberapa barang belum dapat diproduksi atau masih terbatas di Indonesia.

Gaya Hidup dan Tren – Banyak konsumen tergiur produk luar karena mengikuti tren global.

43. Berilah 4 contoh komoditas impor Indonesia yang tergolong bahan baku dan bahan penolong

Bahan baku kimia – Untuk industri farmasi dan kosmetik.

Mesin dan suku cadang – Untuk pabrik dan industri manufaktur.

Plastik mentah (polimer) – Untuk industri plastik dan kemasan.

Kain dan tekstil setengah jadi – Untuk industri garmen dan konveksi.

44. Sebutkan 4 contoh perdagangan internasional dan perdagangan dalam negeri

Perdagangan Internasional:

Ekspor kelapa sawit Indonesia ke India
Impor mobil dari Jepang ke Indonesia
Ekspor batubara Indonesia ke Tiongkok
Impor gandum dari Australia ke Indonesia

Perdagangan Dalam Negeri:

Pengiriman beras dari Jawa Tengah ke Jakarta
Penjualan batik dari Yogyakarta ke Bali
Distribusi ikan dari Makassar ke Surabaya
Pengiriman buah dari Medan ke Bandung

45. Jelaskan 4 keuntungan adanya impor

Memenuhi kebutuhan dalam negeri – Barang yang belum bisa diproduksi dapat diperoleh dari luar negeri.
Meningkatkan efisiensi produksi – Bahan baku dan mesin dari luar dapat mempercepat proses produksi.
Mendorong inovasi dan persaingan sehat – Produk impor memacu industri lokal untuk meningkatkan kualitas.

- Baca Berita Terbaru Lainnya di GOOGLE NEWS
- Dapatkan Berita Viral Via Saluran WhatsApp
!!!Membaca Bagi Pikiran Seperti Olahraga Bagi Tubuh!!!

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved