Berita Viral
Istri Izinkan Suami Cari Cinta Pertama di TV 2025, Kisah Nyata yang Mengharukan
Istri izinkan suami cari cinta pertama di TV 2025. Kisah nyata yang mengharukan ini viral di China. Simak alasan sang istri dan reaksi warganet.
Ringkasan Berita:
- Seorang pria bernama Li dari Huaibei, Provinsi Anhui, China, menjadi perbincangan hangat setelah tampil di program televisi lokal “Xiaoli Helps You” yang disiarkan oleh Henan Provincial TV Station.
- Program ini dikenal membantu masyarakat menyelesaikan persoalan pribadi dengan pendekatan sosial dan empati.
- Li menghubungi acara tersebut pada akhir Oktober 2025 untuk satu tujuan unik mencari cinta pertamanya, seorang wanita bermarga Ma yang sudah lama tak ia temui.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Istri izinkan suami cari cinta pertama di TV menjadi kisah yang menarik perhatian publik dunia maya pada 2025.
Peristiwa langka ini terjadi di China, di mana seorang pria menikah mendapat restu dari istrinya untuk mencari cinta pertamanya lewat siaran televisi.
Banyak yang terkejut karena istri izinkan suami cari cinta pertama di TV bukan karena cemburu atau drama rumah tangga, melainkan sebagai bentuk tanggung jawab moral.
Pria bernama Li itu ingin mengembalikan uang pinjaman dari mantan kekasihnya dua dekade lalu.
Tindakan itu menuai simpati sekaligus perdebatan luas di media sosial.
Publik menilai keputusan sang istri yang mengizinkan suami tampil di TV untuk mencari cinta lamanya sebagai bukti kedewasaan emosional.
Tak heran, kisah istri izinkan suami cari cinta pertama di TV ini viral dan menjadi perbincangan hangat di kalangan warganet.
• Suami Bakar Istri dan Anak di Kutai Timur, Warga Syok 2025
[Cek Berita dan informasi berita viral KLIK DISINI]
Kisah Viral Pria China Dapat Izin Istri untuk Cari Cinta Lama
Seorang pria bernama Li dari Huaibei, Provinsi Anhui, China, menjadi perbincangan hangat setelah tampil di program televisi lokal “Xiaoli Helps You” yang disiarkan oleh Henan Provincial TV Station.
Program ini dikenal membantu masyarakat menyelesaikan persoalan pribadi dengan pendekatan sosial dan empati.
Li menghubungi acara tersebut pada akhir Oktober 2025 untuk satu tujuan unik mencari cinta pertamanya, seorang wanita bermarga Ma yang sudah lama tak ia temui.
Menurut laporan South China Morning Post (SCMP) pada Minggu 3 November 2025, Li mengaku ingin menemukan Ma bukan karena perasaan cinta yang belum padam, melainkan karena ingin mengembalikan uang yang pernah dipinjamnya pada tahun 2001.
Nilainya kala itu mencapai 10.000 yuan atau sekitar Rp 23 juta, jumlah yang sangat besar di masa itu.
Latar Belakang Hubungan Li dan Ma: Cinta Lama yang Berakhir Baik
Li dan Ma pertama kali bertemu pada tahun 1991, saat keduanya bekerja di perusahaan yang sama.
Ma, kala itu berusia 25 tahun dan sudah bercerai dengan satu anak, menjalin hubungan dengan Li yang baru berusia 23 tahun.
istri izinkan suami cari cinta pertama di TV
kisah viral suami cari cinta lama
suami cari cinta pertama di televisi China
berita viral China 2025
cinta pertama pria China
hubungan rumah tangga dewasa
kisah nyata cinta lama bersemi kembali
istri bijak dan suami setia
program TV Xiaoli Helps You
berita unik hubungan pasangan
ViralNews
| RUU Redenominasi Resmi Disiapkan, Rupiah Rp 1.000 Akan Jadi Rp 1 pada 2027 |
|
|---|
| Ortu Syok Putrinya Hamil 4 Bulan Jadi Korban Kasus Asusila di Bintan 2025 |
|
|---|
| 36 Pendaki Asal Jabodetabek Disanksi Usai Naik Gunung Gede Pangrango Secara Ilegal |
|
|---|
| RATU Sirikit Permaisuri Raja Bhumibol Tutup Usia, Thailand Umumkan Masa Berkabung Nasional |
|
|---|
| PROFIL Ki Anom Suroto, Dalang Legendaris yang Pernah Tampil di Lima Benua Kini Tutup Usia |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Istri-Izinkan-Suami-Cari-Cinta-Pertama-di-TV-2025-Kisah-Nyata-yang-Mengharukan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.