Fitur Flows Pada WhatsApp Jadi Solusi Pemilik Akun Bisnis Akan Lebih Fleksibel Dalam Satu Aplikasi!

Fitur terbaru WhatsApp Flows memungkinkan pengguna untuk berbelanja langsung di tanpa meninggalkan aplikasi.

Editor: Peggy Dania
Tribunpontianak.co.id/net
Ilustrasi WhatsApp Bussines dengan fitur baru bernama Fitur "Flows". 

Dengan menggunakan Flows, pengguna dapat menambahkan barang-barang kesukaan ke kerangjang dan melakukan pembayaran melalui pilihan akses yang tersedia.

Nantinya pebisnis yang menggunakan fitur WhatsApp Flows ini akan mendapatkan keuntungan dengan membangun pengalaman end-to-end berbasis komponen.

Hal itu memungkinkan pelanggan pebisnis untuk membuat janji temu, masuk ke akun bisnis, mengustomisasi produk yang diminati, mengisi dan mengirim formulir, serta dapat mendaftar ke acara promosi. Semoga bermanfaat. (*)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved