PAI Kelas 10

PANDUAN Jawab Soal PAI Kelas 10 Ulangan Semester 1, Ulangan Pilihan Ganda Terbaru

Panduan soal ulangan semester 1 dari tugas buku PAI Kelas 10 pada Bab 4 tentang asuransi dan Bank Syariah

Penulis: Madrosid | Editor: Madrosid
Kolase / Tribunpontianak.co.id / sid / google
ILUSTRASI - Pembelajaran soal latihan lengkap dengan kunci jawaban sebagai panduan belajar untuk meningkatkan kemampuan diri, dalam menghadapi ujian sekolah. 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Panduan soal ulangan semester 1 dari tugas buku PAI Kelas 10 pada Bab 4 tentang asuransi dan Bank Syariah.

Soal tugas ini sebagai latihan bagi siswa untuk meningkatkan kemampuan dalam menjawab soal ulangan semester 1 atas pelajaran yang sudah diterima.

Untuk itu berlatih dengan mudah dalam mengerjakan soal maka akan semakin mempertajam ingat terhadap materi pelajaran yang sudah diterima.

Pembahasan soal tugas pada PAI Kelas 10 ini berada di halaman 117-119.

Pengetahuan Bank Syariah ini juga sangat penting, sebab merupakan pengelolaan keuangan untuk mendukung berkembangnya bisnis.

Makanya materinya terdapat pada pelajaran PAI Kelas 10.

Baca juga: JAWABAN PAI Kelas 11 Bab 5 dan 6 Pada Buku Paket Lengkap Kunci Jawaban, Hadapi Ulangan Semester

Soal PAI Kelas 10

1. Abdullah adalah seorang karyawan perusahaan yang setiap bulan membayar sejumlah uang kepada perusahaan asuransi, sebagai pertanggungan risiko jika sewaktu-waktu terjadi hal yang tidak terduga pada dirinya. Yang dilakukan Abdullah dalam praktik asuransi syariah disebut dengan….

A. membayar polis

B. membayar klaim

C. membayar premi

D. mengajukan klaim

E. mengajukan premi

2. Berikut ini yang bukan merupakan unsur-unsur dalam praktik asuransi adalah….

A. adanya pihak penjamin

B. adanya pihak penanggung

Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved