Info Stimulus

6 Enam Bansos Kembali Hadir Setelah Lebaran Sesuai Intruksi Presiden Jokowi, Apa Saja? Cek Disini!

Diketahui Bansos BPNT dan PKH merupakan Bansos yang paling ditunggu oleh KPM setelah Lebaran. 

Penulis: Peggy Dania | Editor: Peggy Dania
Tribunpontianak.co.id/net/ka
Ilustrasi Bansos setelah Cair Lebaran-Simak 6 Jenis Bansos yang kembali akan dicairkan kepada KPM setelah Lebaran 2023. 


 2. Bantuan Pangan Telur dan Daging Ayam

Bantuan Pangan Telur dan Daging Ayam diberikan kepada 1,4 juta KRS atau keluarga rawan stunting yang datanya diambil dari BKKBN.

Piphak ID FOOD sudah mengonfirmasi ada 74 ribu KRS yang mendapat Bantuan Pangan Telur dan Daging Ayam untuk tahap pertama.

Adapun bantuan yang sudah tersalurkan yaitu di Banten, Jawa Barat, Jawa tengah, dan Jawa Timur. Ini akan disalurkan hingga semua KRS mendapatkan bantuan.

3. Bantuan PIP

Bantuan PIP untuk tahap 1 hingga tahap ke 13. Bantuan ini diberikan kepada siswa-siswi SD, SMP, SMA sederajat, sebanyak 6.219.281 penerima yang berasal dari data pemadanan Dapodik dan P3KE.

Bantuan PIP sudah bisa disalurkan sejak 1 April 2023. Sehingga bagi saldonya yang sudah masuk bisa segera mencairkan bantuan ini.

4. BPNT

Program BPNT yang akan cair adalah alokasi bulan April dan Mei 2023. Pasalnya KPM yang cair melalui KKS baru saja mendapatkan bantuan untuk Januari dan Februari.

Sebanyak 18,8 juta KPM menjadi penerima bantuan ini. Namun selain lewat KKS, ada juga sebagian penerima yang mendapatkan bantuan lewat PT Pos.

Pencairan Bansos PKH dan BPNT Lewat ATM, Begini Solusi Jika pin KKS Terblokir!

5. BLT Miskin Ekstrem

BLT Miskin Ekstrem memliki nominal bantuan Rp300 ribu per bulan. Saat ini sudah memasuki pencairan tahap 3. Adapun penyalurannya diserahkan langsung ke pihak Pemerintah Desa.

Dalam penyalurannya, dana BLT Miskin Ekstrem ini ada yang dipanggil ke Desa. Namun ada pula yang disalurkan langsung ke rumahnya.

6. Bantuan PKH

Bantuan PKH untuk alokasi April dan Mei. Apabila di bulan April ini belum ada penyaluran tahap 2, maka dimungkinkan disalurkan pada Mei. Penyalurannya masih sama, ada yang lewat KKS dan PT Pos.

Demikian iniformasi tentang 6 Bansos Cair Lagi Setelah Lebaran sesuai dengan intruksi Presiden Jokowi. Semoga informasi ini bermanfaat. (*)

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved