Ramadan 2021
KUMPULAN Resep Masak Ayam Terbaru, Menu Sahur dan Buka Puasa Ramadhan
Resep masakan ayam terbaru ini bisa menjadi referensi untuk Anda disaat bingung dengan resep ayam itu-itu saja.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Untuk menu sahur dan buka puasa ramadhan, ada resep masakan ayam terbaru nih.
Resep masakan ayam terbaru ini bisa menjadi referensi untuk Anda disaat bingung dengan resep ayam itu-itu saja.
Berikut 4 resep masakan ayam terbaru menu sahur dan buka puasa ramadhan.
Baca juga: MENU Sahur dan Buka Puasa Ramadhan, 5 Resep Cumi Basah Pedas yang Lezat
- 1 / 2 ekor ayam, potong sesuai selera
- Tepung Serba guna
- 2 butir telur Asin
- 2 batang Daun Kari
- Susu Kental Manis
- Secukupnya butter
- Bawang bombay, potong kecil-kecil
Cara membuatnya:
- Celup ayam dengan putih telur dan balurkan ke tepung.
- Goreng sampai kekuningan. Sisihkan.
- Tumis bawang bombay dengan blue band sampai harum.
- Masukkan telur asin, lumatkan sampai hancur & masak sampai berbuih-buih.
- Masukkan daun kari. Aduk sampai wangi.
- Masukkan ayam goreng tadi & tambahkan susu kental manis sampai didapat rasa yang sesuai.
- Siap Santap.
2. Pepes Ayam
Bahan-bahan
- 600 g ayam
- 1 ikat kemangi, siangin
- 5 btg daun bawang, iris
- 7 cabe rawit utuh
- 1,5 sdt terasi
- 1.5 sdt garam
- 1 sdt kaldububuk
- 1/2 sdt gula
- Daun salam
- Sereh
- Daun pisang untuk pembungkus
Baca juga: Menu Sahur dan Buka Puasa Ramadhan, Resep Terong Ungu Bakar Sambal Terasi
Baca juga: MENU Sahur dan Buka Puasa Ramadhan, 5 Resep Cumi Basah Pedas yang Lezat
Bumbu Halus
- 10 bawang merah
- 5 bawang putih
- 4 kemiri
- 4 cabe merah kriting
- 3 cabe rawit(sesuai selera)
- 1 ruas kunyit
- 1/2 ruas Jahe
Cara membuatnya:
- Potong kecil ayam. Masukan bumbu halus dan bumbui dengan garam. Gula, kaldu, terasi. Kemudian masukkan potongan daun bawang. Aduk rata.
- Ambil daun pisang yang sudah dipotong.
- Taruh 1 serai dan 1 daun salam kemudian tuang ayam sesuai selera.
- Beri cabe rawait utuh dan kemangi. Lalu bungkus.
- Panaskan kukusan. Kukus selama kurang lebih 45menit. Hidangkan.
Tags
Resep Masak Ayam Terbaru
Menu Sahur dan Buka Puasa Ramadhan
Menu Sahur
Menu Buka Puasa
resep buka puasa
resep sahur
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID
tribun pontianak
Berita Terkini Pontianak
Mirna Chai
Resep
Berita Terkait :#Ramadan 2021
MENU Sahur dan Buka Puasa Ramadhan, 5 Resep Cumi Basah Pedas yang Lezat |
![]() |
---|
Menu Sahur dan Buka Puasa Ramadhan, Resep Terong Ungu Bakar Sambal Terasi |
![]() |
---|
JADWAL Lengkap Imsakiyah Ramadhan 2021 Aceh dan 33 Provinsi Lainnya di Indonesia |
![]() |
---|
Download Lagu Ramadhan Tiba Versi Opick, Lengkap Lirik dan Video Klip |
![]() |
---|
Kapan Bulan Ramadhan 2021 ? Jangan Lewatkan Live Streaming Hasil Sidang Isbat 1 Ramadhan 1442 H |
![]() |
---|