Dirlantas Polda Kalbar Gelar Rakor Lintas Instansi, Sinergi Atasi Kecelakaan di Kalbar
rapat kali ini membahas tentang faktor-faktor penyebab kecalakaan lalu lintas dan mengajak para stakeholder untuk mengatasi kecelakaan tersebut.
Dirlantas Polda Kalbar Gelar Rakor Lintas Instansi, Sinergi Atasi Kecelakaan di Kalbar
KUBU RAYA - Direktorat lalu lintas Polda Kalbar menggelar rapat koordinasi (Rakor) Forum Lalu Lintas dan Angkutan Jalan tahun 2019, di Hotel Gardenia Resort and Spa Kubu Raya, Rabu (14/8/2019).
Dalam agenda tahunan itu, juga menggandeng Dinas Perhubungan, Dinas Pekerjaan Umum, dan Jasa Raharja untuk membangun sinergitas yang bertujuan untuk mengatasi permasalahan lalu lintas di Kalbar.
Acara kali ini dihadiri oleh seluruh stakeholder terkait dari Kabupaten/Kota di Kalbar.
Baca: Terkait Cetak SIM, Kombes Pol Asep Akbar Hikmana Sebut Sudah Utus Kasi SIM Polda Kalbar
Baca: Polda Kalbar Tetapkan 21 Tersangka dari 15 Kasus Karhutla
Baca: Polda Kalbar Tangani 11 Kasus Karhutla, Terjadi Peningkatan Kasus dalam 2 Hari
Agenda ini sendiri mengambil tema "Membangun Sinergitas dalam Mengatasi Permasalahan-permasalahan Lalu Lintas di Jalan Raya dalam Mewujudkan Kamseltibcarlantas di Provinsi Kalimantan Barat."
Direktur Lalu Lintas Polda Kalimantan Barat Kombes Pol Asep Akbar Hikmana, mengatakan, rapat kali ini membahas tentang faktor-faktor penyebab kecalakaan lalu lintas dan mengajak para stakeholder untuk mengatasi kecelakaan tersebut.
"ada empat faktor penyebab kecelakaan, yang pertama jalan, cuaca, pengemudi atau pengguna, dan yang terakhir kendaraan," terangny. (Rizki Fadriani)
Dirlantas Polda Kalbar
Forum Lalu Lintas dan Angkutan Jalan
Gardenia Resort and Spa
Jasa Raharja
Kalbar
Kombes Pol Asep Akbar Hikmana
Kalimantan Barat
tribun pontianak
tribunpontianak.co.id
Cara Cek Lolos Kartu Prakerja Gelombang 12 Login https://dashboard.prakerja.go.id/daftar |
![]() |
---|
PROMO KFC Hari Ini 26 Februari 2021, Yuk Nikmati Harga Diskon Menu KFC Istimewa Ini di KFC Terdekat |
![]() |
---|
KRONOLOGI Ibu Rumah Tangga Diperkosa Kerabat Sendiri, Tersangka Mengaku Mabuk Usai Menenggak Miras |
![]() |
---|
Bisa Datangkan Penyakit, Jangan Konsumsi Madu Bersamaan dengan Makanan Ini |
![]() |
---|
BREAKING NEWS - Wanita di Melawi Diperkosa Keluarganya Sendiri, Pelaku Gunakan Topeng |
![]() |
---|