Breaking News

VIDEO: Tim Futsal SMPN 2 Siantan Vs Muhammadiyah

SMPN 2 Siantan berpesta gol atas SMP Muhammadiyah dalam penyisihan grup B Justitia futsal championship di GOR Pangsuma Pontianak

Penulis: Zulkifli | Editor: Madrosid

VIDEO: Tim Futsal SMPN 2 Siantan Vs Muhammadiyah

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID , PONTIANAK - SMPN 2 Siantan berpesta gol atas SMP Muhammadiyah dalam penyisihan grup B Justitia futsal championship di GOR Pangsuma Pontianak, Kamis (7/2/2019).

SMPN 2 Siantan sempat kerepotan menembus pertahanan SMP Muhammadiyah pada babak pertama. Kedua tim bermain imbang 0-0.

Baca: Cuplikan Pertandingan SMPN 1 Sera Vs SMP Santa Monika

Baca: VIDEO: Suasana Pulau Datok Tampak Sepi

Baca: Plt Kadiskes Kalbar Imbau Waspadai Siklus DBD Lima Tahunan

Namun pada babak kedua pertahanan SMP Muhammadiyah mulai kedodoran. 5 gol berhasil dicetak SMPN 2 Siantan, masing -masing diborong oleh Yudi dengan mencetak quatrick dan 1 gol dari Fery.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved