Sutarmidji Segera Ajukan Nama Pj Sekda ke Kemendagri
Kita akan ajukan Pj Sekda ke Kemendagri, setelah surat pemberhentian Sekda yang lama resmi saya terima,
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ ANESH VIDUKA
Gubernur Kalbar Sutarmidji menyampaikan kata sambutannya pada rapat koordinasi dewan ketahanan pangan provinsi Kalimantan Barat, di Balai Petitih, kantor Gubernur Kalbar, Jalan A Yani, Pontianak, Selasa (4/12/2018). Dari 174 kecamatan di Kalbar, sekitar 38,5 persen masuk dalam kategori tahan dan sangat tahan untuk memenuhi kebutuhan pangan dalam hal kemandirian, kategori rentan ada 47 kecamatan, kurang rentan ada 37 kecamatan, kurang tahan ada 63 kecamatan, kategori tahan ada 64 kecamatan dan kategori sangat tahan ada 3 kecamatan. TRIBUN PONTIANAK/ANESH VIDUKA
Laporan Wartawan Tribun Pontianak, Syahroni
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK - Gubernur Kalbar, Sutarmidji memastikan dirinya paling lambat empat-lima hari ke depan akan mengajukan Penjabat (Pj) Sekda Kalbar pada Kementerian Dalam Negeri.
Setelah itu, ia sebutkan akan melakukan lelang terbuka untuk mengisi jabatan eselen tertinggi di Pemerintahan Kalbar.
Baca: DPMPD Sintang Sanksi Tegas Kades dan Jajaran yang Terlibat Politik
"Kita akan ajukan Pj Sekda ke Kemendagri, setelah surat pemberhentian Sekda yang lama resmi saya terima,"ucap Midji, Kamis (6/12/2018).
Saat ini Midji menjelaskan status jabatan Sekda masih Pelaksana Harian (Plh) sehingga harus ditetapkan sebagai Pj sampai dilakukan seleksi terbuka.
Tags
Sekda
Sekda Kalbar M Zeet Ashovie MTM
Gubernur Sutarmidji Copot Sekda
Gubernur Sutarmidji
pontianak.tribunnews.com
Berita Populer
Daftar Eform BRI Login www.depkop.go.id Daftar UMKM Online Klik eform.bri.co.id/bpum Dapat 2,4 Juta |
![]() |
---|
Gubernur Sutarmidji Tutup Belajar Tatap Muka Seluruh SMA/SMK Se Kalbar |
![]() |
---|
Sudah Dapat Sertifikat Vaksinasi, Bepergian ke Luar Kota Tetap Wajib Lampirkan Surat Negatif Corona |
![]() |
---|
KUNCI JAWABAN Tema 6 Kelas 2 Halaman 166 167 171 172 173 Tematik Terpadu Merawat Tumbuhan |
![]() |
---|
Jokowi Legalkan Investasi Miras, Ekonom: Kalau Tidak Ada Miras, Tidak Ada Turis yang Datang |
![]() |
---|