Soal Kelas 8
50 SOAL Essay Bahasa Indonesia Kelas 8 Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban B Ind Kls VIII
Ada beberapa contoh soal ujian yang dirangkum dalam artikel ini sebagai bahan belajar.
Jawaban: D
8. Tulisan yang dibuat berdasarkan hasil pengamatan atau tulisan yang mengemukakan fakta-fakta yang diperoleh melalui pengamatan disebut...
a. laporan hasil observasi
b. laporan percobaan
c. teks deskripsi
d. teks eksposisi
Jawaban: A
9. Kalimat objektif mempunyai ciri-ciri sebagai berikut, kecuali...
a. berisi fakta yang dapat dibuktikan kebenarannya,
b. tidak dipengaruhi pendapat atau pandangan pribadi,
c. menyampaikan informasi yang sebenarnya sesuai dengan fakta
d. menggunakan kata-kata yang subjektif
Jawaban: D
10. Teks laporan hasil observasi tersusun atas tiga bagian berikut, kecuali.....
a. Pembuka (definisi umum)
b. Isi (deskripsi bagian)
c. Penutup (simpulan)
d. opini
Jawaban: D
11. Berikut adalah ciri-ciri kalimat objektif, kecuali …
a. Berisi fakta dan dapat dibuktikan kebenarannya
b. Tidak dipengaruhi pendapat pribadi
c. Berisi pendapat orang lain
d. Tidak menggunakan kata-kata subjektif dan emotif
Jawaban: C
12. Yang termasuk kalimat objektif adalah …
a. Di dalam bus ini, mungkin hanya ada satu orang yang sudah sarapan
b. Andi mengenakan seragam putih biru pada hari Senin
c. Menurut saya, warna merah adalah warna terindah
d. Doraemon adalah kartun terbaik yang pernah Yuli tonton
Jawaban: B
13. Manakah yang merupakan contoh dari teks deskriptif?
a. Profil tempat wisata
b. Cerpen
c. Laporan kegiatan
d. Jadwal pelajaran
Jawaban: A
14. Di bawah ini merupakan jenis teks fiksi, kecuali …
a. Novel
b. Cerita pendek
c. Teks observasi
d. Fabel
Jawaban: C
Bacalah kutipan cerpen berikut Soal 15 dan 16!
“Pada suatu siang yang cerah, Ani duduk sendirian di tepi sungai. Sesekali ia menghulurkan tangannya untuk meraba aliran air yang sejuk. Angin berembus lembut menyentuh wajahnya, menyibakkan rambut hitam panjangnya. Di kejauhan, terdengar suara anak-anak bermain dan tertawa penuh canda tawa.”
15. Latar suasana dalam kutipan cerpen di atas yaitu …
a. Mendung dan sepi
b. Cerah dan riang
c. Hujan dan suram
d. Malam dan tenang
Jawaban: B
16. Tujuan penulisan teks laporan hasil observasi adalah...
a. sebagai sumber informasi
b. sebagai media hiburan
c. sebagai media provokasi
d. membuat bingung
Jawaban: C
17. Observasi dapat dilakukan secara tidak langsung dengan cara...
a. mengamati
b. mendengarkan
c. menyaksikan
d. melakukan
Jawaban: B
18. Objek pengamatan: aktivitas pedagang di pasar.
Aspek yang tidak relevan dengan objek tersebut adalah...
a. macam-macam barang dagangan yang diperjualbelikan.
b. kata-kata yang diucapkan para pedagang kepada para pengunjung.
c. sikap petugas keamanan dalam menangkap seorang pencopet.
d. Kecekatan para pedagang ketika menimbang barang dagangannya
Jawaban: C
19. Jenis kalimat dalam teks laporan hasil observasi yang digunakan untuk memberikan suatu penjelasan objek disebut...
a. kalimat definisi
b. kalimat kompleks
c. kalimat simpleks
d. kalimat imperatif
Jawaban: A
20. Observasi dapat dilakukan secara langsung dengan cara...
a. melihat
b. mendengarkan
c. Membaca berita
d. melakukan
Jawaban: A
21. Disiplin merupakan sebuah sikap yang harus dikembangkan demi meraih kehidupan yang lebih baik.
Tjiharjadi (2012: 119) menyatakan, "Disiplin merupakan usaha yang membutuhkan pengorbanan."
Untuk dapat meraih apa yang dicita- citakan, manusia haruslah berusaha yang berarti haruslah sanggup berkorban.
Semua manusia harus bisa menerima realita yang ada dan berusaha menyesuaikan diri dengan realita tersebut.
Entah itu realita yang seperti yang diharapkan, maupun realita yang tidak diharapkan.
Maksud dari kata realita dalam teks tersebut adalah......
a. persamaan persepsi
b. pendapat Masyarakat
c. kenyataan kehidupan
d. kedudukan sosial
Jawaban: C
22. Antonim kata kebal adalah...
a. rentan
b. kuat
c. stabil
d. resisten
Jawaban: A
23. Kata-kata yang digunakan dalam slogan hendaknya yang bersifat ...
a. argumentatif
b. persuasif
c. provokatif
d. deskriptif
Jawaban: B
24. Perhatikan pernyataan berikut
(1) Singkat dan
(2) Pesan emosional
(3) Mudah diingat
(4) Polos
(5) tepat
Pernyataan-pernyataan di atas merupakan prinsip pembuatan...
a. poster
b. iklan
c. slogan
d. Iklan komersial
Jawaban: C
25. Langkah pertama membuat iklan yang tepat yaitu...
a. menentukan tujuan pembuatan iklan.
b. memahami produk yang diiklankan.
c. melakukan identifikasi target.
d. merancang desain.
Jawaban: B
- Baca Berita Terbaru Lainnya di GOOGLE NEWS
- Dapatkan Berita Viral Via Saluran WhatsApp
!!!Membaca Bagi Pikiran Seperti Olahraga Bagi Tubuh!!!
Soal Kelas 8
ujian sekolah
Tes Kompetensi Akademik
Bahasa Indonesia
Meaningful
Evergreen
10 soal Essay Bahasa Indonesia Kelas 8 Semester 2
Soal Essay Bahasa Indonesia Kelas 8 Semester 1 Bab
Soal Essay Bahasa Indonesia Kelas 8 Kurikulum Merd
Soal essay bahasa indonesia kelas 8 bab 5
| 50 Soal & Kunci Jawaban Aqidah Akhlak Kelas 8 MTs Ulangan/Ujian Semester 1 Kurikulum Merdeka Aqidah |
|
|---|
| 50 SOAL Essay Aqidah Akhlak Kelas 8 Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban Aqidah Kls VIII |
|
|---|
| 50 SOAL Essay Alquran Hadits Kelas 8 Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban Qurdits Kls VIII |
|
|---|
| 50 Soal & Kunci Jawaban Alquran Hadits Kelas 8 Ulangan/Ujian Semester 1 Kurikulum Merdeka Qurdits |
|
|---|
| 50 SOAL Essay Agama Kristen Kelas 8 Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban Agama Kls VIII |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.