Pendaftaran SMA Taruna Nusantara 2026 Ada Jalur Beasiswa Penuh, Cek Persyaratan Lengkapnya!
Pendaftaran SMA Taruna Nusantara juga tersedia dengan beasiswa sehingga tidak dipungut biaya dan bisa bebas biaya sekolah sampai lulus.
4. Akta Kelahiran
5. Nilai Rapor (Nilai Pengetahuan) Photocopy Legalisir
6. Foto seluruh badan.
7. KK
8. KTP orangtua / wali casis
9.Surat Keterangan dan Pernyataan dari Kepala SMP
10. Surat Pernyataan dari Orangtua
11. Surat Pernyataan dari Calon Siswa
12. Sertifikat Bukti Prestasi
13. Sertifikat Vaksinasi COVID-19 / Lainnya (Tidak Wajib)
Rincian syarat, berkas, dan pendaftaran dapat dicek di situs https://pensisru.tarunanusantara.id/
Jadwal pendaftaran SMA Taruna Nusantara 2026
Pendaftaran: 9-20 September 2025
Seleksi Administrasi: 24 September - 13. Oktober 2025
Selalu pantau hasil seleksi tahap 1 dan tahap 2 yang akan diinformasikan setiap saat.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Nilai Rapor, Skor IQ untuk Daftar SMA Taruna Nusantara 2026, Ada Beasiswa Penuh".
SMA Taruna Nusantara
Beasiswa
beasiswa penuh
persyaratan lengkap
Pendaftaran SMA Taruna Nusantara 2026
peserta didik sma taruna
calon peserta didik
Belasan Pemuda Desa Bahenap Kalis Kapuas Hulu Dapat Beasiswa Hutan Desa dari BKT |
![]() |
---|
PPDB SMA Taruna Nusantara Tahun Ajaran 2026/2027 Resmi Dibuka, Pendaftaran Online |
![]() |
---|
Kuliah S2 di Swiss, Peluang Beasiswa ETH Zurich untuk Mahasiswa Indonesia |
![]() |
---|
IDCamp Indosat Buka Peluang Talenta Digital dari Daerah, Termasuk Bagi Disabilitas |
![]() |
---|
Syarat Pendaftaran Beasiswa Kuliah S1 dari Pemkab Tapanuli Utara 2025 |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.