Ragam Contoh
Amalkan Doa Naik Kendaraan Saat Mudik dan Bepergian, Ikhtiar Perlindungan dalam Perjalanan
Selain memperoleh pahala, doa ini juga menjadi bentuk kepasrahan kepada Allah SWT, memohon keselamatan hingga tiba di tujuan dengan selamat.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Perjalanan menggunakan kendaraan, baik darat, laut, maupun udara, tentu memiliki risiko dan tantangan tersendiri.
Oleh karena itu, selain mempersiapkan segala keperluan fisik dan keamanan selama perjalanan, umat Islam juga dianjurkan untuk berdoa sebelum berangkat.
Membaca doa naik kendaraan merupakan salah satu sunnah Rasulullah SAW yang dianjurkan agar perjalanan diberkahi, dilancarkan, dan dilindungi dari segala marabahaya.
Selain memperoleh pahala, doa ini juga menjadi bentuk kepasrahan kepada Allah SWT, memohon keselamatan hingga tiba di tujuan dengan selamat.
Lantas, seperti apa bacaan doa naik kendaraan yang bisa diamalkan, baik saat bepergian dengan transportasi darat, laut, maupun udara? Berikut ulasan selengkapnya.
• Bacaan Doa untuk Memohon Kesembuhan dari Penyakit bagi Diri Sendiri
Bacaan Doa Naik Kendaraan
Ada satu doa umum yang bisa diamalkan saat hendak melakukan perjalanan.
Baik di darat , laut dan udara .
Adapun bacaan Doanya yakni:
بِسْمِ اللهِ تَوَكَّلْتُ عَلَى اللهِ، لَا حَوْلَ وَلَا قُوَّةَ إِلَّا بِاللهِ
Latin:
"BISMILLAHI, TAWAKKALTU ’ALA ALLAH, LAA HAULA WA LAA QUWWATA ILLAA BILLAAH,"
Artinya:
"Dengan nama Allah, aku bertawakkal kepada Allah. Tiada daya dan kekuatan kecuali dengan Allah,"
Selain itu, saat Anda hendak naik ke atas kendaraan, ada baiknya juga membaca Doa Naik Kendaraan beriktu ini:
بِسْمِ اللَّهِ (3x)
الحَمْدُ للِه
سُبْحَانَ الَّذِى سَخَّرَ لَنَا هَذَا وَمَا كُنَّا لَهُ مُقْرِنِينَ وَإِنَّا إِلَى رَبِّنَا لَمُنْقَلِبُونَ
Doa Naik Kendaraan Saat Mudik
Mudik dan Bepergian
Doa Naik Kendaraan
Doa Naik Kendaraan Darat
Bacaan Doa Naik Kendaraan
| Asal Usul Sejarah, Manusia Bisa Mengenal Tulisan, dari Suara Menjadi Aksara |
|
|---|
| Macam-Macam Jenis Pencemaran Lingkungan Berdasarkan Tempat Terjadinya |
|
|---|
| Contoh Tindakan Manusia yang Menyebabkan Pencemaran Udara, Materi IPAS Kelas 4 SD |
|
|---|
| 45 Soal Ujian PKN Kelas 9 Kurikulum Merdeka, dan Latihan Soal UAS Semester1-2 |
|
|---|
| 45 Contoh Soal Ujian Bahasa Inggris Kelas 9 SMP/MTs Materi Kurikulum Merdeka |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Resmi-Batal-Pencairan-Bantuan-Insentif-Pajak-Kendaraan-Tahun-2024-Lengkap-Jadwal-Terbaru-Cek-Disini.jpg)