Breaking News

Kejaksaan Negeri Mempawah Gelar Upacara Peringatan Hari Bhakti Adhyaksa ke-64

"Momen ini patut dihayati untuk melakukan evaluasi dan introspeksi, atas semua pelaksanaan tugas, fungsi dan wewenang yang telah dilakukan dalam kurun

Penulis: Ramadhan | Editor: Rivaldi Ade Musliadi
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/FILE
Kejaksaan Negeri (Kejari) Mempawah melaksanakan Upacara Peringatan Hari Bhakti Adhyaksa (HBA) ke-64 Tahun 2024, dengan mengangkat Tema “Akselerasi Kejaksaan untuk Mewujudkan Penegakan Hukum Modern Menuju Indonesia Emas", Senin 22 Juli 2024. 

Tidak lupa, Kepala Kejaksaan Negeri Mempawah turut mengucapkan selamat Hari Bhakti Adhyaksa Ke-64.

"Teriring doa dan harapan, semoga Korps Adhyaksa semakin baik, tangguh, dan jaya, serta Allah Subhanahu Wa Taala, Tuhan Yang Maha Kuasa senantiasa memberikan kesehatan, perlindungan, dan kekuatan kepada kita semua, sehingga dapat terus memberikan kerja dan karya nyata yang terbaik bagi masyarakat, bangsa, dan negara," tutup Kajari Mempawah Lufti Akbar. (*)

Dapatkan Informasi Terkini dari Tribun Pontianak via SW DI SINI

Ikuti Terus Berita Terupdate Seputar Kalbar Hari Ini Di sini

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved