Breaking News

Ramalan 2024

Begini Nasib Anak yang Lahir di Tahun Naga Kayu 2024 Menurut Ramalan Shio Feng Shui China Zodiak

Beberapa mitos menunjukkan bahwa kelahiran bayi naga bisa membawa nasib buruk atau masalah untuk keluarga.

Editor: Rizky Zulham
Dok. Net
Ilustrasi 2024 Tahun Naga Kayu. Nasib Anak yang Lahir di Tahun Naga Kayu 2024 Menurut Ramalan Shio Feng Shui China Zodiak. 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Inilah Ramalan 2024 membahas lengkap nasib seorang bayi atau anak yang dilahirkan di Tahun Naga Kayu menurut Shio feng Shui Zodiak China terbaru.

Tahun naga kayu dikaitkan dengan pertumbuhan dan perubahan baik.

Berdasarkan zodiak Tiongkok, tahun 2024 dilambangkan dengan tahun naga kayu.

Mengutip dari The Chinese Zodiac, tahun naga kayu akan membawa banyak perubahan dan pertumbuhan.

Elemen kayu menghadirkan pertumbuhan, kelenturan, dan vitalistas.

CATAT Bulan Terbaik Menikah di Tahun Naga Kayu Menurut Kalender 2024 Feng Shui Shio China Zodiak

Elemen kayu yang dipasangkan dengan naga akan menciptakan perpaduan kekuatan dan kemampuan beradaptasi yang menakjubkan.

Tahun naga jadi tahun yang banyak ditunggu-tunggu oleh pasangan suami istri.

Sebab, bayi yang lahir di tahun naga akan mendapatkan keberuntungan, benarkah?

Bayi naga mewarisi beberapa kualitas legendaris naga seperti kekuatan, keberanian, dan kharisma.

Astrologi Tiongkok mengajarkan bahwa mereka lebih mungkin untuk sukses dan memiliki kehidupan yang sejahtera.

Selain itu, tahun naga juga bisa mempengaruhi kesehatan dan kesejahteraan bayi yang dikandung atau dilahirkan di tahun tersebut.

Bayi yang lahir di tahun naga dianggap mewarisi sifat-sifat naga uangh kuat seperti kekuatan, kemenangan, dan keberuntungan.

Bayi yang lahir di tahun naga juga dikatakan bijaksana, percaya diri, supel, tulus untuk membimbing dan menginspirasi orang lain.

Mereka juga dianggap inovatif dan artistik dan mungkin akan unggul dalam musik, seni, dan sastra.

Selain itu, bayi yang lahir di tahun naga akan memiliki sifat berani, tekun, memiliki rasa keadilan, dan etika yang kuat.

Sumber: Kontan
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved