Khazanah Islam

Doa Hadiah Tahlil singkat untuk Amalan Malam Jumat , Termasuk Kirim Fatihah ke Orang Tua

hari Jumat , adalah satu di antara hari besar dalam Islam . Hari Jumat sendiri diberi gelar sebagai Sayyidul Ayyam . Alias penghulunya hari, rajanya

Penulis: Ishak | Editor: Ishak
ARIF ALI / AFP
Berikut panduan untuk Doa Tahlil singkat sebagai amalan malam Jumat lengkap dengan Doa , termasuk Doa kirim hadiah Fatihah kepada kedua orang tua yang sudah meninggal dunia . Selengkapnya di ulasan Khazanah Islam Tribun Pontianak Kamis 19 Januari 2023 . 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Malam Jumat adalah satu di antara malam yang mulia .

Lantaran hari Jumat , adalah satu di antara hari besar dalam Islam .

Hari Jumat sendiri diberi gelar sebagai Sayyidul Ayyam .

Alias penghulunya hari, rajanya hari, tuannya semua hari .

Ada sejumlah Dalil yang menjelaskan keistimewaan hari Jumat .ย 

โ€ข Doa sebelum Yasinan di Malam Jumat , Berikut Bacaan Pengantarnya untuk Dibaca Sendiri atau Berjamaah

Satu di antaranya yakni sebagai berikut:

Dari Abu Hurairah, ia berkata bahwa Nabi Muhammad shallallahu โ€˜alaihi wa sallam pernah bersabda:

ู„ุง ุชูŽุทู’ู„ูุนู ุงู„ุดูŽู‘ู…ู’ุณู ูˆูŽู„ุง ุชูŽุบู’ุฑูุจู ุนูŽู„ูŽู‰ ูŠูŽูˆู’ู…ู ุฃูŽูู’ุถูŽู„ูŽ ู…ูู†ู’ ูŠูŽูˆู’ู…ู ุงู„ู’ุฌูู…ูุนูŽุฉู

โ€ข Doa Adus Laki laki Mandi Wajib Bersuci dari Hadast Besar setelah Junub , Lengkap Tata Cara dan Niat

Artinya:

โ€œTidaklah matahari terbit dan tenggelam pada suatu hari yang lebih utama dari hari Jumโ€™at.โ€ (HR. Ahmad, โ€˜Abdur Rozaq, Ibnu Hibban, dan Al Baihaqi)

Dalam Hadist dari Abu Hurairah r.a lainnya bahkan lebih dijelaskan rinci hal apa saja yang membuat hari Jumat istimewa .

ุฎูŽูŠู’ุฑู ูŠูŽูˆู’ู…ู ุทูŽู„ูŽุนูŽุชู’ ุนูŽู„ูŽูŠู’ู‡ู ุงู„ุดูŽู‘ู…ู’ุณู ูŠูŽูˆู’ู…ู ุงู„ู’ุฌูู…ูุนูŽุฉู ูููŠู‡ู ุฎูู„ูู‚ูŽ ุขุฏูŽู…ู ูˆูŽูููŠู‡ู ุฃูุฏู’ุฎูู„ูŽ ุงู„ู’ุฌูŽู†ูŽู‘ุฉูŽ ูˆูŽูููŠู‡ู ุฃูุฎู’ุฑูุฌูŽ ู…ูู†ู’ู‡ูŽุง ูˆูŽู„ุงูŽ ุชูŽู‚ููˆู…ู ุงู„ุณูŽู‘ุงุนูŽุฉู ุฅูู„ุงูŽู‘ ููู‰ ูŠูŽูˆู’ู…ู ุงู„ู’ุฌูู…ูุนูŽุฉู

Artinya:

โ€œHari yang baik saat terbitnya matahari adalah hari Jumโ€™at. Hari tersebut adalah hari diciptakannya Adam, hari ketika Adam dimasukkan ke dalam surga dan hari ketika Adam dikeluarkan dari surga. Hari kiamat tidaklah terjadi kecuali pada hari Jumโ€™atโ€. (HR. Muslim dari Abu Hurairah r.a)

Lantaran istimewanya hari Jumat itulah, dianjurkan untuk memperbanyak amalan kebaikan .

Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved