Porprov Kalbar

Update Klasemen Medali Porprov Kalbar 2022, Pontianak Tak Terbendung Kubu Raya Semakin Merosot

Adapun Kubu Raya terpantau kian merosot, saat ini hanya mampu menempati urutan 13 dengan koleksi 6 emas, 14 perak, dan 25 perunggu.

Penulis: Muhammad Firdaus | Editor: Try Juliansyah
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/Istimewa/HUMAS KONI KALBAR
Klasemen sementara perolehan medali Porprov Kalbar 2022 hingga Minggu sore, 20 November 2022 pukul 18.00 WIB. Pontianak masih sangat perkasa memimpin klasemen sementara. 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK - Sampai saat ini, Kota Pontianak masih sangat perkasa memimpin klasemen sementara perolehan medali Porprov XIII Kalimantan Barat 2022.

Pontianak unggul jauh dari 13 Kabupaten/Kota lainnya, dengan koleksi 73 emas, 63 perak, dan 35 perunggu.

Disusul Landak di peringkat kedua dengan koleksi 24 emas, 27 perak, dan 31 perunggu.

Sedangkan Ketapang menempati urutan 3 dengan koleksi 24 emas, 17 perak, dan 29 perunggu.

Adapun Kubu Raya terpantau kian merosot, saat ini hanya mampu menempati urutan 13 dengan koleksi 6 emas, 14 perak, dan 25 perunggu.

Buka Porprov Kalbar Cabor Karate, Ketua FORKI Kalbar Karolin: Mental Atlet Harus Kuat

Line Up Pemain Tim Voli Indoor Putri Sintang Porprov Kalbar 2022

Berikut update terkahir klasemen sementara perolehan medali Porprov Kalbar 2022 hingga Minggu sore, 20 November 2022 pukul 18.00 WIB;

1. Pontianak: 73 emas, 63 perak, dan 35 perunggu.

2. Landak: 24 emas, 27 perak, dan 31 perunggu.

3. Ketapang: 24 emas, 17 perak, dan 29 perunggu.

4. Sambas: 23 emas, 15 perak, dan 32 perunggu.

5. Mempawah: 17 emas, 15 perak, 31 perunggu.

6. Sanggau: 16 Emas, 9 perak, 24 perunggu.

7. Kapuas Hulu: 12 emas, 8 perak, 24 perunggu.

8. Kayong Utara: 11 emas, 14 perak, 20 perunggu.

9. Sintang: 11 emas, 10 perak, 22 perunggu.

10. Singkawang: 8 emas, 12 perak, 17 perunggu.

11. Sekadau: 7 emas, 23 perak, 26 perunggu.

12. Melawi: 7 emas, 6 perak, 18 perunggu.

13. Kubu Raya: 6 emas, 14 perak, 25 perunggu.

14. Bengkayang: 3 emas, 7 perak, 15 perunggu.

Pergerakan klasemen masih terus dinamis dan berubah-ubah, sebab masih banyaknya cabor yang belum dimainkan. (*)

Cek Berita dan Artikel Mudah Diakses di Google News

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved