Khazanah Islam

Contoh Kata kata Menyambut Malam Nisfu Syaban 2022

Satu di antara cara menyampaikan permintaan maaf adalah dengan mengirim kata-kata ucapan lewat WhatsApp, Telegram dan media sosial.

Editor: Nasaruddin
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID
Ilustrasi Malam Nisfu Syaban yang jatuh pada hari Kamis 17 Maret 2022. Cek Contoh Kata kata Menyambut Malam Nisfu Syaban 2022 

Lagu termerdu adalah “ADZAN”

Buku terbaik adalah “AL QUR’AN”

Senam paling sehat adalah “SHALAT”

Kebersihan paling menyegarkan adalah “WUDHU”

Perjalanan terindah adalah “HAJI”

Khayalan paling mengesankan adalah ingat akan “DOSA”

Diet paling sempurna adalah “PUASA”

Selamat merengkuh berkah di bulan Sya’ban.

13. Bulan Sya’ban memiliki keistimewaan salah satunya bulan terdekat menjelang Ramadhan.

Bulan yang Nabi memperbanyak puasa di dalamnya.

Artikel ini telah tayang di TribunSumsel.com dengan judul 13 Kata Mutiara Pilihan Menyambut Malam Nisfu Sya'ban 2022 Untuk Dibagikan Ke WA dan Caption IG

Sumber: Tribun Sumsel
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved