Menu Makanan Khusus Penderita Diare yang Dipercaya Bisa Mempercepat Kesembuhan

Penyakit ini biasanya disebabkan oleh infeksi pada sistem pencernaan karena adanya kontaminasi makanan.

Editor: Rizky Zulham
freepik.com
Ilustrasi - Apa saja Makanan Khusus Penderita Diare? 

Kandungan protein pada ayam bisa membantu mengatasi diare.

Aturan Baru Isoman Pasien Covid-19 Tahun 2022 Sesuai Surat Edaran Menteri Kesehatan

4. Wortel, Kacang Hijau, dan Buah Bit

Walau mengalami diare, usahakan tubuh tetap mendapat nutrisi yang cukup.

Konsumsi beberapa jenis sayuran yang aman seperti wortel, kacang hijau, atau buah bit.

Teman-teman bisa merebus tiga jenis bahan makanan tersebut dan mencampurkannya pada nasi.

Atau olah kacang hijau menjadi bubur tapi jangan dikonsumsi bersama santan.

Ingat selalu perhatikan jenis sayuran yang akan dikonsumsi.

Baca Juga: Khasiat Kencur Mentah untuk Kesehatan, Cegah Karies Gigi hingga Atasi Diare

Pilih sayuran dengan kandungan serat rendah, sehingga aman untuk diare.

Selain empat makanan itu, teman-teman harus mengonsumsi banyak air putih untuk menggantikan cairan tubuh yang hilang.

Nah, mulai sekarang atasi diare dengan benar dan tetap konsumsi makanan sehat, ya.

(*)

Sumber: Grid.ID
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved