Berat Badan Tak Kunjung Turun Meski Olahraga, Ini Penjelasan Psikilog
Semua orang tahu, olahraga bisa membantu kita mencapai target kebugaran tertentu, salah satunya soal penurunan berat badan.
Sebab, seberat apapun olahragamu, pola makan yang buruk akan memberikan hasil akhir yang buruk pula.
Pola makan bukanlah sesuatu yang berlaku universal, sehingga apa yang berlaku untuk kita belum tentu berlaku untuk orang lain. Kendati demikian pada umumnya kita direkomendasi untuk meminimalisasi makanan olahan. Terakhir, ingatlah bahwa angka timbangan bukan patokan utama.
Jika targetmu adalah untuk menurunkan berat badan, maka kombinasikanlah latihan kekuatan dan kardio 3-5 kali seminggu. Jika kamu mengalami gejala overtraining, cobalah meninjau ulang pola latihanmu, dan berilah waktu tubuhmu untuk beristirahat.
Konsultasikanlah dengan personal trainer atau pakar lainnya jika membutuhkan bantuan tambahan.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Berat Badan Tak Turun Meski Rutin Olahraga, Apa yang Terjadi?