Pilpres 2019

Strategi Ini Rupanya Mampu Dongkrak Tren Elektabilitas Pasangan Prabowo-Sandi

Direktur Eksekutif PARA Syndicate Ari Nurcahyo mengatakan tren elektabilitas Prabowo-Sandi naik.

Editor: Agus Pujianto
KOMPAS.com/KRISTIANTO PURNOMO
Pasangan capres dan cawapres, Prabowo Subianto dan Sandiaga Uno, saat pengambilan nomor urut di Gedung KPU, Jakarta Pusat, Jumat (21/9/2018) 

Setelah mereka menarik regresi linear dari data-data tersebut, tren elektabilitas pasangan calon nomor urut 01, Joko Widodo-Ma'ruf Amin, menunjukkan penurunan.

Di sisi lain, pasangan Prabowo Subianto-Sandiaga Uno, menunjukkan tren naik.

Seluruh survei yang dianalisis menggunakan metode multistage random sampling, dengan jumlah responden sekitar 1.500 orang.

Hasil survei yang dipakai berasal dari lembaga-lembaga seperti, Alvara, Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA, Y-Publica, Indikator, dan Saiful Mujani Research & Consulting (SMRC).

Kemudian, Populi Center, Litbang Kompas, serta Median. (*)

Artikel in telah tayang di Kompas.com dengan judul Strategi Menyerang Dinilai Bikin Tren Elektabilitas Prabowo-Sandi Naik

Sumber: Kompas.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved