Kapal Dharma Kencana II Terbakar
Kronologi Kapal Tujuan Pontianak Terbakar, Ternyata Sumber Api dari Area Ini
KM Dharma Kencana II berangkat dari Semarang menuju ke Pontianak pada Sabtu, (28/10/2017).
Penulis: Chris Hamonangan Pery Pardede | Editor: Rizky Zulham
Dan begitu juga dengan LANAL Semarang yang memerintahkan agar KRI memberikan bantuan pada KM Dharma Kencana II.
Sampai dengan berita ini diturunkan, berdasarkan siaran pers nomor HMS. 213/X/DJPL-2017, . Dirjen Perhubungan Laut, Bay M Hasani di Jakarta mengatakan seluruh penumpang KM. Dharma Kencana II yang terbakar dalam pelayarannya dari Pelabuhan Tanjung Emas Semarang tujuan Pelabuhan Pontianak berhasil dievakuasi dengan selamat.
Halaman 2 dari 2