9 Tahun Tribun Pontianak
Mercure Harap Tribun Pontianak Tetap Terupdate
Marketing Mercure Hotel Pontianak, Robert Mulyawan yang datang bersama dua orang staf lainnya turut mengucapkan selamat.
Penulis: Ayu Nadila | Editor: Mirna Tribun
Laporan Wartawan Tribun Pontianak, Listya Sekar Siwi
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK - Tribun Pontianak hari ini merayakan ulang tahun ke-9, Selasa (1/8/2017).
Berbagai kalangan datang untuk mengucapkan selamat dan memberikan cake termasuk dari Mercure Pontianak.
Marketing Mercure Hotel Pontianak, Robert Mulyawan yang datang bersama dua orang staf lainnya turut mengucapkan selamat.
Baca: Ayam Potong Langka, Harga Naik Drastis Rp 50 Ribu per Kilo
"Selamat ulang tahun Tribun Pontianak ke-9 semoga tetap memberikan berita terkini terupdate, kreatif, dan masa kini," ungkapnya.