Berita Video

Arus Mudik 2017, Penggunaan Kapal Laut Menurun

Hanya sebanyak 575 penumpang yang diangkut menuju Pelabuhan Tanjung Emas Semarang,

Penulis: Destriadi Yunas Jumasani | Editor: Jamadin

Laporan Wartawan Tribun Pontianak, Destriadi Yunas Jumasani

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK - Arus balik mudik pada tahun 2017, tren menggunakan kapal laut mengalami penurunan di Kota Pontianak. Seperti yang berlangsung pada kedatangan dan keberangkatan penumpang kapal KM Lawit di Pelabuhan Dwikora, Jalan Pak Kasih, Pontianak, Kalimantan Barat, Selasa (5/7/2017) malam.

Kepala Cabang Pelni Pontianak Firdaus menyatakan tahun ini arus mudik lebaran menggunakan transportasi laut mengalami penurunan dari tahun 2016, seperti pada kapal KM Lawit yang tiba dan berangkat saat itu.

Hanya sebanyak 575 penumpang yang diangkut menuju Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, sedangkan yang tiba ke Pelabuhan Dwikora menggunakan KM Lawit hanya berjumlah 620 penumpang.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved