Berita Video
Berburu Wallpaper Unik di Sentra Wallpaper
Ada ribuan motif yang disediakan di toko yang ada di Jalan Sungai Raya Dalam, Pontianak ini.
Penulis: Ishak | Editor: Rizky Zulham
Laporan Wartawan Tribun Pontianak Ishak
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID, PONTIANAK - Dinding, jadi bagian penting dalam mendekorasi ruangan agar tampak indah dipandang dan nyaman ditempati.
Agar terlihat menarik, wallpaper bisa diaplikasikan pada dinding interior bangunan.
Sentra Wallpaper agaknya bisa jadi tempat menarik berburu aneka motif wallpaper.
Ada ribuan motif yang disediakan di toko yang ada di Jalan Sungai Raya Dalam, Pontianak ini.
Berikut kami sajikan aneka motif pilihan di toko tersebut dalam video singkat yang kami rangkum pada Rabu (22/02/201).