Kalender 2025

31 Oktober 2025 Diperingati Hari Apa? Kenapa Bisa Viral? Cek Daftar Hari Besar Oktober Disini

Selain identik dengan nuansa seram dan kostum unik, ternyata 31 Oktober 2025 juga menyimpan fakta penting lain

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/Freepik
31 OKTOBER 2025 - Ilustrasi Halloween. Tanggal 31 Oktober 2025 akan diperingati dengan dua hari besar internasional yang viral. 

Ringkasan Berita:Selain identik dengan nuansa seram dan kostum unik, ternyata 31 Oktober 2025 juga menyimpan fakta penting lain

 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Tanggal 31 Oktober 2025 tengah menjadi sorotan dunia.

Setiap tanggal memiliki makna dan perayaan tersendiri, namun tanggal 31 Oktober setiap tahunnya selalu menarik perhatian global karena identik dengan perayaan populer yang meriah.

Selain identik dengan nuansa seram dan kostum unik, ternyata 31 Oktober 2025 juga menyimpan fakta penting lain yang diperingati di tingkat nasional maupun internasional.

Lantas, perayaan besar apa yang jatuh pada 31 Oktober 2025?

Apakah ada peringatan penting lain yang perlu diketahui di tanggal tersebut?

31 Oktober 2025 Diperingati Hari Apa?

31 Oktober 2025 nanti akan memperingati Hari Menabung Sedunia.

Tujuan Hari Menabung Sedunia ini adalah untuk meningkatkan kesadaran masyarakat global akan pentingnya menabung untuk masa depan yang lebih aman dan stabil.

KALENDER Jawa Januari 2026 Lengkap! Cek Hari Baik dan Buruk hingga Hari Besar Nasional-Internasional

Hari Menabung Sedunia pertama kali diperingati pada tahun 1924 oleh International Savings Bank Congress di Milan, Italia.

Namun yang menjadi sorotan utama bukanlah Hari Menabung Sedunia.

Melainkan 31 Oktober 2025 adalah Hari Hallowen.

Hallowen adalah hari dimana anak-anak mengenakan kostum seram dan melakukan trick-or-treat, sementara rumah dan toko dihias dengan tema horor.

Meskipun 31 Oktober bukan hari libur nasional di Indonesia, dua peringatan ini memiliki makna penting dalam konteks edukasi keuangan dan budaya global

Daftar Hari Besar Nasional dan Internasional Oktober 2025

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved