Soal Kelas 1
50 SOAL Essay Bahasa Indonesia Kelas 1 Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban B Indo Kls I
Ada beberapa contoh soal ulangan dan ujian yang dirangkum dalam artikel ini sebagai bahan belajar.
4. Berikut yang merupakan ungkapan pemberitahuan adalah . . .
a. Ayo, kita melihat kupu-kupu!
b. Dimana tempat hidup katak?
c. Jerapah tinggal di padang rumput.
Jawaban: C
5. Indonesia memiliki dua musim yaitu…
a. musim hujan dan musim kemarau
b. musim panas dan musim dingin
c. musim hujan dan musim dingin
Jawab : A
6. Pada malam hari kita dapat melihat….
a. matahari
b. bulan
c. cahaya
Jawaban :B
7. Saat cuaca terang anak-anak dapat bermain….
a. sepak bola
b. hujan
c. air
Jawaban:A
8. Benda langit yang terlihat pada siang hari adalah…. .
a. bulan
b. bintang
c. matahari
Jawaban :C
9. Buanglah sampah pada tempatnya! Kalimat tersebut merupakan ungkapan . . .
a. Pujian
b. Larangan
c. Pemberitahuan
Jawaban: B
10. Setelah digunakan, keran air ditutup dengan rapat adalah salah satu untuk …. saat kemarau
a. Menghemat air
b. Menghemat bahan bakar
c. Menghemat gas
Jawaban: A
11. Dibawah ini cara menghemat air di musim kemarau kecuali . . .
a. Matikan keran jika sudah selesai digunakan.
b. Tidak menutup kran air dengan benar
c. Gunakan air bekas cucian baju untuk menyiram jalan yang berdebu.
Jawaban: B
12. Pengunjung dilarang melihat singa dari dekat. Ungkapan pemberitahuan tertulis di atas dapat ditemui di . .
a. Sekolah
b. Kebun binatang
c. Perpustakaan
Jawaban: B
13. Hewan buas biasanya tidak dipelihara manusia. Ungkapan pemberitahuan diatas menerangkan bahwa hewan buas . . .
a. Dapat membahayakan manusia
b. Aman dipelihara
c. Membetuhkan perawatan mahal
Jawaban : A
14. Silsilah keluarga menunjukkan….
A. asal usul keluarga
B. asal usul tempat
C. asal usul nama panggilan
Jawab : a
15. Kalimat pujian diberikan untuk sesuatu hal yang ....
a. Buruk
b. Baik
c. Jahat
Jawaban : B
16. Tanggapan yang diberikan setelah mendapat pujian dari orang lain adalah ....
a. Bahagia
b. Terima kasih
c. Sedih
Jawaban : B
17. Membaca nyaring harus dilakukan ....
a. Malu-malu
b. Percaya diri
c. Nada rendah
Jawaban : B
18. Dayu berhasil menyanyikan lagu "Sayang Semuanya" dengan baik.
Kalimat pujian yang tepat adalah ....
a. Bagus sekali nyanyianmu.
b. Jelek sekali suaramu.
c. Besok jangan menyanyi lagi.
Jawaban : A
19. Apabila kita melakukan kesalahan, sebaiknya ....
a. Meminta maaf
b. Diam saja
c. Pura-pura
Jawaban : A
20. Kata ajakan dimulai dengan ....
a. Jangan
b. Tolong
c. Ayo
Jawaban : C
21. Ayo ... supaya badan tetap sehat.
Kata yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah ....
a. Berolahraga
b. Jajan
c. Belajar
Jawaban : A
22. Ketika kita meneriha hadiah dari orang lain kita mengucapkan…
A. Maaf
B. Tolong
C. Terima kasih
Jawab : c
23. Anggota keluarga terdiri dari….
A. ayah, ibu
B. ayah, ibu, adik dan kakak
C. kakak dan adik
Jawab : b
24. Badan Ridho K M E U G
Huruf-huruf dalam kotak tersebut jika disusun menjadi kata ….
A. kurus
B. gemuk
C. mugek
Jawab : b
25. Pada musim kemarau matahari….
a. bersinar terang
b. tidak terlihat
c. mendung
Jawaban:A
- Baca Berita Terbaru Lainnya di GOOGLE NEWS
- Dapatkan Berita Viral Via Saluran WhatsApp
!!!Membaca Bagi Pikiran Seperti Olahraga Bagi Tubuh!!!
Soal Essay Kelas 1 SD Semester 2
Soal essay Kelas 1 SD Semester 1
Soal essay Kelas 1 SD Bahasa Indonesia
Soal essay Bahasa Indonesia Kelas 1 SD Semester 1
Soal Essay Kelas 1 SD Kurikulum Merdeka
Soal Essay Bahasa Indonesia Kelas 1 SD Semester 2
Soal isian Kelas 1 SD Matematika
| 40 Soal Agama Kristen Kelas 1 Ulangan/Ujian Semester 1 Kurikulum Merdeka 2025 Lengkap Kunci Jawaban |
|
|---|
| 40 Soal Agama Katolik Kelas 1 Ulangan/Ujian Semester 1 Kurikulum Merdeka 2025 Lengkap Kunci Jawaban |
|
|---|
| 40 Soal Bahasa Indonesia Kelas 1 Ulangan/Ujian Semester 1 Kurikulum Merdeka 2025 serta Kunci Jawaban |
|
|---|
| 40 Soal Agama Islam Kelas 1 Ulangan/Ujian Semester 1 Kurikulum Merdeka 2025 Lengkap Kunci Jawaban |
|
|---|
| 40 Soal IPA Kelas 1 SD MI Ulangan/Ujian Semester 1 Kurikulum Merdeka 2025 Lengkap Kunci Jawaban IPA |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Bahasa-Indonesia-123387832.jpg)