KHAZANAH ISLAM
Shalat Sunnah Rawatib: Pengertian, Jumlah Rakaat, Niat, dan Keutamaannya Lengkap
Shalat sunnah rawatib adalah shalat sunnah yang dilakukan sebelum dan sesudah shalat fardhu (wajib).
Ushalli sunnatal ‘ashri arba‘a raka‘atin qabliyyatan lillahi ta‘ala.
Artinya: “Saya shalat sunnah qabliyah ashar empat rakaat karena Allah Ta‘ala.”
Sholat Rawatib Zuhur
Sholat rawatib zuhur terdiri atas empat rakaat sebelum sholat fardhu dan empat rakaat setelahnya.
Rasulullah SAW bersabda, “Barang siapa menjaga empat rakaat sebelum zuhur dan empat rakaat setelahnya, maka Allah haramkan ia dari api neraka.” (HR. Abu Daud dan Tirmidzi).
Niatnya:
Ushalli sunnatad dzuhri arba‘a raka‘atin qabliyyatan aw ba‘diyyatan lillahi ta‘ala.
Artinya: “Saya shalat sunnah qabliyah atau ba’diyah zuhur empat rakaat karena Allah Ta‘ala.”
Sholat Rawatib Maghrib
Sholat sunnah rawatib maghrib dilakukan dua rakaat sebelum dan dua rakaat sesudah shalat wajib.
Rasulullah SAW bersabda, “Barang siapa shalat dua rakaat setelah maghrib sebelum berbicara, maka pahalanya dicatat di surga ‘Illiyyin.” (HR. Ibnu Majah).
Niatnya:
Ushalli sunnatal maghribi raka‘ataini qabliyyatan aw ba‘diyyatan lillahi ta‘ala.
Artinya: “Saya shalat sunnah qabliyah atau ba’diyah maghrib dua rakaat karena Allah Ta‘ala.”
Sholat Rawatib Isya
Sholat sunnah rawatib isya dilakukan dua rakaat sebelum dan dua rakaat sesudah sholat fardhu.
Amalan ini menjadi bentuk penyempurna bagi ibadah malam dan dianjurkan bagi siapa pun yang ingin memperbanyak pahala.
Niatnya:
shalat sunnah rawatib
Shalat Sunnah
ibadah sunnah
Hukum Shalat Rawatib
Niat Shalat Sunnah
Jumlah Rakaat Shalat Rawatib
Keutamaan Shalat Rawatib
Amalan Sunnah Rasulullah
Hadits Nabi
Evergreen
Meaningful
| DOA Setelah Shalat Tahajud Lengkap Arab, Latin, dan Artinya, Lengkap dengan Niat dan Tata Caranya |
|
|---|
| Perbedaan Syukron dan Jazakallahu Khairan dalam Islam, Lengkap dengan Artinya |
|
|---|
| Waktu Mustajab di Hari Jumat, Doa Setelah Ashar dan Diantara Dua Khutbah Diajarkan Rasulullah SAW |
|
|---|
| DOA Setelah Sholat Hajat Agar Keinginan Dikabulkan Allah SWT Lengkap Artinya dan Waktu Terbaik |
|
|---|
| BACAAN Doa Setelah Sholat Hajat Sepertiga Malam Agar Segera Ketemu Jodoh Lengkap dengan Artinya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Ilustrasi-seorang-yang-berdoa-usai-waktu-salat.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.