Berita Viral
Tahap 1 Tuntas! Jadwal BSU 2025 Tahap 2 Subsidi Gaji Ditransfer ke Rekening 1,2 Juta Pekerja
Pemerintah akhirnya resmi mencairkan Bantuan Subsidi Upah (BSU) tahap I pada hari ini, Selasa 24 Juni 2025.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Pemerintah akhirnya resmi mencairkan Bantuan Subsidi Upah (BSU) tahap I pada hari ini, Selasa 24 Juni 2025.
Cek jadwal tahap 2 BSU 2025 selanjutnya ditransfer ke 1,2 juta rekening pekerja.
Kabar gembira ini disampaikan langsung oleh Menteri Ketenagakerjaan, Yassierli.
Ia menyampaikan bahwa BSU 2025 tahap I telah tersalurkan kepada 2.450.068 pekerja dari total 3,69 juta penerima pada tahap awal.
Pekerja dapat melakukan cek penerima BSU 2025 tahap I secara online hanya dengan menggunakan NIK KTP dan perangkat HP dengan mengakses laman resmi https://bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id.
• Resmi Cair BSU 2025 Tahap 1 Subsidi Gaji Rp 600 Ribu ke Rekening Himbara 2,4 Juta Pekerja
Penyaluran dana dilakukan melalui bank-bank Himbara seperti BRI, BNI, BTN, dan Mandiri. Untuk pekerja yang berdomisili di Aceh, pencairan dilakukan lewat Bank Syariah Indonesia (BSI).
Setiap penerima BSU mendapatkan Rp 600.000, yaitu akumulasi dari Rp 300.000 per bulan untuk bulan Juni dan Juli 2025, yang disalurkan sekaligus.
Berikut ini cara cek penerima BSU 2025 tahap 1 lewat HP dengan menggunakan NIK KTP.
Cara Cek Penerima BSU 2025 Tahap I
1. Buka situs resmi: https://bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id;
2. Pilih menu “Cek Apakah Kamu Termasuk Calon Penerima BSU?”;
3. Masukkan data berikut:
- NIK (Nomor Induk Kependudukan)
- Nama lengkap
- Tanggal lahir
BIKIN Bunga Deposito Turun Kebijakan Menkeu Purbaya Direspon Positif Netizen Hotman Paris Kok Merugi |
![]() |
---|
KEPASTIAN Tanggal iPhone 17 Resmi Dijual di Indonesia Lengkap Spesifikasi dan Harga Termurah 2025 |
![]() |
---|
UPDATE Kode Meteran Listrik PLN Terbaru 2025 Lengkap Semua Merek, Praktis dan Lebih Hemat Token |
![]() |
---|
LOWONGAN Kerja Terbaru di Bank BCA Dicari Lulusan SMA, SI hingga S2 Lengkap Posisi dan Syaratnya |
![]() |
---|
BERUBAH Tarif Resmi Listrik PLN di Rumah Terbaru Besok 23 September 2025 untuk Semua Pelanggan |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.