Indonesia Open 2025
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Open 2025 Lengkap Jam Tayang di TVRI
Padahal ganda putra pernah menjadi sektor kebanggaan Merah Putih. Kalau ada turnamen besar, target juaranya pasti diberikan kepada mereka.
Editor:
Zulkifli
pbsi.id
LEO/ BAGAS - Ganda putra Indonesia Leo/Bagas saat tampil di Sudirman Cup 2025. Ganda putra Indonesia diharapkan bangkit di ajang Indonesia Open 2025.
Absennya Fikri/Daniel juga disesali karena mereka sedang berada dalam tren menanjak dengan final Swiss Open dan kemenangan atas pasangan-pasangan top.
Dengan 3 pasangan yang dipastikan tampil dan 1 yang masih mengantre di daftar cadangan, akankah ganda putra Indonesia tersenyum lagi di kandang?
Fajar/Rian dan Sabar/Reza perlu bangkit setelah tren minor yang kompak dialami pada awal tahun ini. Adapun Leo/Bagas baru saja pulih dari cedera.
Jadwal Indonesia Open 2025 Live TVRI
- Selasa 3 Juni 2025 : Pukul 09.00 WIB - ( Babak 32 besar )
- Rabu 4 Juni 2025 : Pukul 09.00 WIB - ( Babak 32 besar )
- Kamis 5 Juni 2025 : Pukul 09.00 WIB - ( babak 16 besar)
Jumat 6 Juni 2025 :
- Sesi 1 - Pukul 09.00 WIB - ( Babak perempat final )
- Sesi 2 - Pukul 13.30 WIB ( Babak perempat final
- Sabtu 7 Juni 2025 : Pukul 09.00 WIB - ( semifinal )
- Minggu 8 Juni 2025 : Pukul 09.00 WIB - ( final )
Skema dan hasil drawing Indonesia Open 2025
Berita Terkait: #Indonesia Open 2025
| Rincian Hadiah Uang Didapat Wakil Tuan Rumah Usai Indonesia Open 2025 BWF Super 1000 |
|
|---|
| Poin BWF Terbaru usai KAPAL API Indonesia Open 2025 Tuntas Digelar, Cek Klasemen BWF Terbaru |
|
|---|
| Segini Uang yang Didapatkan Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi usai Juara 2 Indonesia Open 2025 |
|
|---|
| Daftar Runner Up Indonesia Open 2025 Lengkap, Ada Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani |
|
|---|
| Daftar Juara Indonesia Open 2025 Lengkap: Tuan Rumah tanpa Trofi, Kejutan Ganda Campuran Prancis |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Ganda-putra-Indonesia-LeoBagas-saat-tampil-di-Sudirman-Cup-202111.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.