Ragam Contoh
30 Contoh Soal Tes Verbal dan Kunci Jawaban, Ikuti Tips dan Trik Berikut!
Tes verbal atau yang lebih dikenal dengan istilah tes analog verbal merupakan sebuah psikotes yang diberikan oleh perusahaan
c. Keserasian
d. Internal
Jawaban yang benar: d. Internal
3. PROMINEN =
a. Terkemuka
b. Pendukung
c. Biasa
d. Setuju
Jawaban yang benar: c. Biasa
4. DEDUKSI =
a. Induksi
b. Konduksi
c. Reduksi
d. Intuisi
Jawaban yang benar: a. Induksi
5. IMIGRASI =
a. Migrasi
b. Transmigrasi
c. Emigrasi
d. Pemukiman
Jawaban yang benar: c. Emigrasi
6. SEKULER =
a. Ilmiah
b. Keagamaan
c. Tradisional
d. Ilmiah
Jawaban yang benar: b. Keagamaan
7. BONGSOR =
a. Menumpuk
b. Tertua
c. Kerdil
d. Macet
Jawaban yang benar: c. Kerdil
8. EPILOG =
a. Hipolog
b. Dialog
c. Monolog
d. Prolog
Jawaban yang benar: d. Prolog
9. MANDIRI =
a. Intimasi
b. Interaksi
c. Korelasi
d. Dependen
Jawaban yang benar: d. Dependen
10. SUMBANG =
a. Kokoh
b. Tepat
c. Mirip
d. Laras
Jawaban yang benar: b. Tepat
• Contoh Alasan Melamar Pekerjaan di Perusahaan untuk Pengalaman Pertama
Contoh Soal Psikotes Verbal Analogi
1. POHON : BUAH
a. Domba : Daging
b. Sapi : Susu
c. Telur : Ayam
d. Jentik : Nyamuk
Jawaban yang benar: b. Sapi : Susu
2. SENAPAN : BERBURU
a. Kapal : berlabuh
b. Kereta : Langsir
c. Pancing : ikan
d. Perangkap : menangkap
Jawaban yang benar: d. Perangkap : menangkap
3. BATA : TANAH LIAT
a. Batu : pasir
b. Tembikar : keramik
c. Bunga : buah
d. Beton : semen
Jawaban yang benar: d. Beton : semen
4. PANAS : API
a. Hujan : awam
b. Abu : arang
c. Terang : matahari
d. Atap : genteng
Jawaban yang benar: c. Terang : matahari
5. LAPAR : NASI
a. Haus : air
b. Mual : Obat
c. Bosan : tidur
d. Membaca : gambar
Jawaban yang benar: a. Haus : air
6. METEOROLOGI : CUACA
a. Astronomi : Fisika
b. Gerontology : Keturunan
c. Pedagogik : Sekolah
d. Patologi : penyakit
Jawaban yang benar: d. Patologi : penyakit
Dapatkan Informasi Terkini dari Tribun Pontianak via SW di sini
Cek berita dan artikel menarik lainnya melalui akses Google News
| Contoh Menyusun Kritik dan Saran dalam Karya Ilmiah, Referensi Makalah, Skripsi, dan Penelitian |
|
|---|
| Kapan Isra Miraj 2026? Amalan dan Cara Memperingatinya Menurut Islam |
|
|---|
| Menentukan Tanggal Pernikahan Menurut Islam, Antara Doa, Syariat, dan Larangannya |
|
|---|
| Amalan Penting yang Dianjurkan Rasulullah Saat Menjelang Bulan Suci Ramadhan |
|
|---|
| Penjelasan Medis, Benarkah Telapak Tangan Berkeringat Tanda Penyakit Jantung? |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Contoh-Soal-Tes-Psikotes-Verbal.jpg)