40 Soal Seni Rupa Kelas 10 Kurikulum Merdeka Semester 1 Pilihan Ganda Lengkap Kunci Jawaban
Untuk itu, soal-soal ini akan menjadi cara paling tepat dan cepat untuk meningkatkan pemahaman terhadap materi..........
A. Karikatur
B. Kartun
C. Sketsa
D. Poster
E. Vinyet
Jawaban : D
34. Teknik menggambar menggunakan unsur garis lurus dan garis lengkung disebut dengan
A. Teknik dussel
B. Teknik pointilis
C. Teknik blok
D. Teknik arsir
E. Teknik linear
Jawaban : E
35. Dalam penciptaan karya kita kadang kita membutuhkan kesan bayangan
pada obyek.
Dibawah ini adalah unsur yang dapat mencapai kebutuhan tersebut, yaitu
A. Tekstur, warna, bentuk, garis
B. Warna, tekstur, garis, titik
C. Garis, bentuk, tekstur, titik
D. Bentuk, warna, garis, titik
E. Titik, warna, bentuk, tekstur
Jawaban : A
36. Unsur visual dalam seni rupa dua dimensi yang terbentuk karena hubungan beberapa garis disebut …
A. Bidang
B. Bentuk
C. Raut
D. Barik
E. Bangun
Jawaban : B
37. Berikut adalah contoh karya seni rupa dua dimensi, kecuali . . .
A. Seni lukis
B. Seni grafis
C. Seni ilustrasi
D. Relief
E. Seni arsitektur
Jawaban : D. Relief
38. Seni rupa ada yang dibuat dengan pertimbangan untuk memenuhi fungsi
ekspresi, disebut dengan:
A. Fine art
B. Discofery art
C. Projeck artn
D. Applied art
E. Filling art
Jawaban : A
39. Benda hasil karya seni rupa terapan yang dibuat pertama kali oleh manusia untuk....
a. hiasan
b. kemewahan
c. mempertahankan hidup
d. keindahan
e. keterampilan
Jawaban : C
40. Faktor-faktor yang harus dipenuhi dalam menciptakan karya seni kriya di bawah ini, kecuali....
a. estetis
b. selera
c. artikulasi
d. kegunaan
e. tempat
Jawaban : C
Dapatkan Informasi Terkini dari Tribun Pontianak via SW di sini
Cek berita dan artikel menarik setiap hari di Tribun Pontianak Google News
seni rupa
Kelas 10
kunci jawaban
pembelajaran
40 Soal Seni Rupa Kelas 10 Kurikulum Merdeka
Kelas 10 Kurikulum Merdeka
| Sebanyak 150.000 Guru Resmi Terima Beasiswa D4-S1 Mulai Januari 2026, Segini Nominalnya |
|
|---|
| JAWABAN Soal Essay IPA Kelas 9 SMP/MTs Kurikulum M, Siap Hadapi Ulangan Semester 1 UTS/PTS Terbaru |
|
|---|
| 50 SOAL Essay TIK Kelas 9 SMP Ulangan Semester Terbaru Lengkap Kunci Jawaban Soal Informatika Kls IX |
|
|---|
| Soal Jawaban 47 Essay Seni Teater Kelas 4 Kurikulum Merdeka 2025 Semester 1 |
|
|---|
| Soal Jawaban 47 Pilihan Ganda Seni Teater Kelas 4 Kurikulum Merdeka 2025 Semester 1 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Cover-buku-Seni-rupa-sebagai-pembelajaran-peserta-didik.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.