Ragam Contoh
30 Contoh Pantun Pernikahan yang Berisi Nasihat untuk Pengantin Baru
Berikut ini daftar 20 contoh pantun pernikahan islami yang berisi nasihat dan pesan untuk pengantin baru.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID- Berikut ini contoh pantun yang bisa menjadi referensi saat acara pernikahan.
Pernikahan menjadi acara yang sakral dan bisa menjadi pahala yang besar bagi dua insan manusia.
Penting pula untuk memberi pesan dan nasihat bagi pengantin baru yang bisa disampaikan melalui pantun pernikahan yang islami.
Sebab, berbagai saran masukan hingga nasehat untuk pasangan yang segera melangsungkan pernikahan agar rumah tangga yang dijalani bisa harmonis dan terhidar dari perceraian.
Maka itu, masukan hingga nasehat penting untuk disampaikan.
Berikut ini daftar 20 contoh pantun pernikahan islami yang berisi nasihat dan pesan untuk pengantin baru.
• 30 Contoh Tema Pantun Galau, Kocak dan Lucu di Malam Minggu, Bisa Jadi Ide Caption di Media Sosial
PANTUN 1
Dari laut naik ke darat,
Libur dulu di hari Jumat.
Jadilah istri yang taat,
Itulah jalan menuju selamat.
PANTUN 2
Air mengalir dari keran,
Hari senja sinar temaram.
Penuhi rumah dengan al quran
Supaya hati terasa tentram.
PANTUN 3
Satu titik dua koma,
Bulan ramadhan kita puasa.
Landasi pernikahan dengan agama,
Niscaya bahagia dunia hingga akhir masa.
PANTUN 4
Bermain riang di jerami,
Perut lapar makan bubur.
Penuhi kebutuhan suami,
Urusan dapur hingga kasur.
PANTUN 5
| Terbaru Soal Ujian Agama Islam Kelas 3 SD/MI, Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| Terbaru Soal Ujian Aqidah Akhlak Kelas 4 SD/MI, Kunci Jawaban Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| Manfaat Mengkonsumsi Telur Rebus Sebelum Tidur, Sehat dan Bergizi |
|
|---|
| Waspadai Batuk Tak Kunjung Sembuh, Bisa Jadi Bukan Karena Pilek Tapi Alergi |
|
|---|
| Waspadai Flu dan Pilek yang Sering Disangka Sama, Ternyata Ini Bedanya! |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/acara-pernikahan-Mahalini-dan-Rizky-Febian-akan-dilangsungkan-pada-tanggal-5-Mei-2024.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.