Kunci Jawaban SMA
Ulasan Soal Biologi Kelas 11 SMA Kurikulum Merdeka Lengkap Kunci Jawaban Semester Genap
Ulasan soal Biologi Kelas 11 SMA yang tersedia untuk siswa belajar. Siswa belajar dengan latihan soal dari contoh soal materi mata pelajaran Biologi.
12. Sel penyusun jaringan pada setiap sistem organ manusia melakukan pertukaran zat melalui..
A. Inti sel
B. Membran sel
C. Lisosom
D. Ribosom
E. Badan golgi
Jawaban: B
13. Perhatikan ciri-ciri jaringan berikut untuk menjawab soal nomor 18-20!
1. Terletak di permukaan organ
2. Sel banyak mengandung filamen aktin dan miosin
3. Sitoplasma sel membentuk penjuluran seperti serabut
4. Mengisi bagian di antara jaringan-jaringan dasar lainnya
5. Serabut protein dan matriks (cairan) ekstraseluler
Ciri yang terdapat dalam jaringan epitel ditunjukkan oleh nomor..
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
Jawaban: A
14. Ciri yang terdapat dalam jaringan otot ditunjukkan oleh nomor..
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
Jawaban: B
15. Ciri yang terdapat dalam jaringan saraf ditunjukkan oleh nomor..
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
Jawaban: C
16. Pada tanaman dikotil herba, misalnya bayam, batangnya tidak bisa sebesar tanaman dikotil lainnya seperti mangga.
Hal itu disebabkan karena tanaman bayam tidak memiliki …
a. Meristem primer
b. Meristem sekunder
c. Kambium vascular
d. Kambium intervaskuler
e. Kambium intrervaskuler
Jawaban: b
17. Jaringan epitel yang tersusun atas sel berlapis banyak tetapi sulit ditentukan bentuknya karena ada yang pipih, kubus, maupun silindris terdapat pada…
a. Kantong kemih
b. Lambung
c. Tenggorok
d. Usus halus
e. Uretra
Jawaban: a
18. Salah satu fungsi tulang atau rangka adalah untuk melindungi organ dalam dan yang penting.
Berikut ini organ dalam yang tidak dilindungi oleh tulang adalah …
a. Otak
b. Hati
c. Sumsum tulang belakang
d. Jantung
e. Paru-paru
Jawaban: b
19. Pernyataan yang tidak benar mengenai tulang rawan adalah …
a. Tulang rawan tersusun oleh sel-sel tulang rawan yang disebut kondrosit
b. Tiap kondrosit terletak di dalam rongga yang disebut lacuna
c. Kondrosit berperan dalam sintesis matriks tulang rawan
d. Tulang rawan memiliki pembuluh darah
e. Tulang rawan banyak mengandung zat perekat, tetapi sedikit zat kapur
Jawaban: d
20. Perhatikan ciri-ciri jaringan otot berikut ini
1) Bekerja menurut kehendak
2) Sel berbentuk silindris dan bercabag
3) Bekerja secara konstan
4) Bekerja di luar kehendak
5) Inti sel satu di pinggir
6) Bekerja secara tidak kostan
Berdasarkan ciri-ciri di atas, manakah yang ciri yang menunjukkan otot jantung?
a. 1), 2), 6)
b. 1), 2), 5)
c. 1), 2), 4)
d. 2), 3), 4)
e. 2), 4), 5)
Jawaban: d
(*)
Dapatkan Informasi Terkini dari Tribun Pontianak via SW DI SINI
Ikuti Terus Berita Terupdate Seputar Kalbar Hari Ini Di sini
Kurikulum Merdeka
kunci jawaban soal Biologi Kelas 11 SMA
kunci jawaban soal Kelas 11 SMA
kunci jawaban soal Biologi
kunci jawaban sma
kunci jawaban
soal Biologi Kelas 11 SMA
Soal Kelas 11 SMA
Soal Biologi
Kelas 11 SMA
Biologi
| 45 Soal Sejarah Kebudayaan Islam Kelas 12 2025 Semester 1 Essay Terbaru |
|
|---|
| 45 Soal Sejarah Kebudayaan Islam Kelas 12 2025 Semester 1 Pilihan Ganda Terbaru |
|
|---|
| 45 Soal Pilihan Ganda Fiqih Kelas 12 Kurikulum Merdeka 2025 Semester 1 |
|
|---|
| 45 Soal Essay Fiqih Kelas 12 Kurikulum Merdeka 2025 Semester 1 |
|
|---|
| 45 Soal Essay Alquran Hadits Kelas 12 Kurikulum Merdeka 2025 Semester 1 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Ulasan-Soal-Biologi-Kelas-11-SMA-Kurikulum-Merdeka-Lengkap-Kunci-Jawaban-Semester-Genap.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.