MotoGP

Kalender MotoGP 2024 ! Cek Jadwal Terbaru hingga Race Terakhir di Musim Ini, Termasuk GP Indonesia

Sedianya, akan ada 22 seri Balapan atau Race dalam kalender MotoGP 2024 musim ini. Namun seri MotoGP Argentina 2024 resmi dibatalkan! Cek di sini

Penulis: Ishak | Editor: Ishak
OFFICIAL INSTAGRAM MOTOGP @MOTOGP / REPRO
Inilah seluruh Jadwal Race MotoGP 2024 lengkap di sepanjang musim 2024 ini! Termasuk Kapan penyelenggaraan MotoGP Indonesia 2024 di Sirkuit Mandalika . Selengkapnya di artikel ini, Rabu 21 Februari 2024 . 

17. MotoGP Jepang 2024 - Grand Prix of Japan, 4 s/d 6 Oktober 2024, Mobility Resort Motegi, Motegi

18. MotoGP Australia 2024 - Australian Motorcycle Grand Prix, 18 s/d 20 Oktober 2024, Phillip Island Grand Prix Circuit, Phillip Island

19. MotoGP Thailand 2024 - Thailand Grand Prix, 25 s/d 27 Oktober 2024, Chang International Circuit, Buriram

20. MotoGP Malaysia 2024 - Petronas Grand Prix of Malaysia, 1 s/d 3 November 2024, Sepang International Circuit, Sepang

21 MotoGP Valencia 2024 - Gran Premio de la Comunitat Valenciana, 15 s/d 17 November 2024, Circuit Ricardo Tormo, Valencia

Nah, itulah seluruh kalender MotoGP 2024 Terbaru di sepanjang musim ini. (*)

Dapatkan Informasi Terkini dari Tribun Pontianak via SW DI SINI

Ikuti Terus Berita Terupdate Seputar Kalbar Hari Ini Di sini

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved