Ramalan 2024

Imlek 2024 Tahun Naga Kayu, Inilah Shio Paling Banyak Cobaan di Tahun Naga Kayu 2024

Ramalan Imlek 2024 Tahun Naga Kayu, inilah Shio yang paling banyak cobaan menurut feng shui Zodiak China terbaru.

Editor: Rizky Zulham
Dok. iStock
Ilustrasi Imlek 2024 Tahun Naga Kayu, Inilah Shio Paling Banyak Cobaan di Tahun Naga Kayu 2024. 

TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Ramalan Imlek 2024 Tahun Naga Kayu, inilah Shio yang paling banyak cobaan menurut feng shui Zodiak China terbaru.

Dalam ilmu astrologi Tiongkok, ada beberapa Shio yang diramal akan mendapat banyak cobaan di Tahun Naga Kayu.

Cobaan diprediksi akan datang dari berbagai arah.

Hidup mereka seperti tertimpa sial dan jauh dari keberuntungan.

Namun demikian, ada juga beberapa hal yang dibisa dilakukan untuk mengatasi cobaan tersebut.

Imlek 2024 Tahun Naga Kayu, Inilah Shio yang Bangkit dari Kemiskinan Menurut Feng Shui Zodiak China

Shio Kerbau

Shio kerbau menjadi shio yang kurang beruntung di tahun naga kayu 2024.

Mereka akan mendapatkan tantangan yang cukup berat di tahun depan.

Shio kerbau juga akan mengalami pasang surut keuangan di tahun 2024

Energi mereka diprediksi penuh gejolak dan kesulitan. Itulah mengapa shio kerbau harus memerlukan upaya ekstra supaya terhindar dari ciong.

Shio Kelinci

Selanjutnya, shio yang diprediksi akan ciong di tahun nagak ayu 2023 yaitu shio kelinci.

Karier mereka tidak semulus harapan shio kelinci.

Shio yang satu ini juga akan dihadapkan dengan rintangan yang diciptakan oleh ebebrapa orang yang iri pada mereka.

Oleh sebab itu, shio kelinci disarankan untuk menjaga jarak dari musuh dan mengabaikan mereka untuk menghindari perselisihan.

Shio Anjing

Shio anjing diprediksi juga akan menjadi shio ciong di tahun naga kayu 2024.

Keberuntungan mereka disebut cukup rendah.

Imlek 2024 Tahun Naga Kayu, Inilah Tanaman Hias Pembawa Petaka Menurut Shio Feng Shui Zodiak

Di bawah pengaruh bintang yang tidak menguntungkan, shio anjing bakal menghadapi berbagai tantangan dan kemunduran dalam berbagai aspek kehidupan.

Oleh karena itu, para individu bershio anjing harus bekerja lebih keras di tahun 2024.

Jika tidak, maka akan mengalami krisis.

Demikian ulasan mengenai shio-shio yang diprediksi ciong di tahun 2024. Semoga shio kamu bukan salah satunya.

# Ramalan 2024

Cek Berita dan Artikel Mudah Diakses di Google News

(*)

Sumber: Kompas.com
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved