Kunci Jawaban SD
Soal Ujian Kelas 6 SD Kurikulum Merdeka dan Kunci Jawaban PJOK Ulangan UTS UAS
Ada 20 pertanyaan materi PJOK yang menjadi bahan belajar siswa Kelas 6 SD. Masing-masing pertanyaan telah dilengkapi dengan kunci jawaban.
Jawaban: C
17. Pada permainan sepakbola teknik menendang dengan kaki bagian dalam, digunakan pada saat .....
A. Mengoper jarak jauh
B. Mengoper jarak jarak dekat
C. Menendang jarak jauh
D. Menendang bola tinggi
Jawaban: B
18. Di bawah ini bukan sikap yang benar saat melakukan pasing bawah, dalam permainan bola voli .....
A. Kedua lengan dirapatkan
B. Kedua lengan lurus saat kontak dengan bola
C. Kedua kaki terbuka, lutut ditekuk rileks
D. Kedua kaki rapat dan lurus, rileks.
Jawaban: D
19. Servis dalam permainan bola voli dinyatakan tidak sah apabila .....
A. Bola masuk daerah lawan lewat atas net, tetapi bola menyentuh net
B. Bola dipukul tangan satu, tetapi kaki menginjak garis belakang
C. Bola dilempar sebelum dipukul
D. Melakukan servis setelah bunyi pluit wasit
Jawaban: B
20. Shit-up bertujuan untuk melatih otot ....
A. pinggang
B. perut
C. punggung
D. lengan
Jawaban: B
(*)
Kurikulum Merdeka
KUNCI JAWABAN PJOK Kelas 6 SD
Kunci Jawaban Kelas 6 SD
KUnci Jawaban PJOK
kunci jawaban sd
kunci jawaban
soal pjok kelas 6 sd
Soal PJOK
Kelas 6 SD
PJOK
Ulangan
UAS
UTS
| Soal Jawaban 47 Pilihan Ganda Agama Hindu Kelas 6 Kurikulum Merdeka 2025 Semester 1 |
|
|---|
| Soal Jawaban 47 Essay Agama Hindu Kelas 6 Kurikulum Merdeka 2025 Semester 1 |
|
|---|
| Soal Jawaban 47 Essay Agama Islam Kelas 6 Kurikulum Merdeka 2025 Semester 1 |
|
|---|
| Soal Jawaban 47 Pilihan Ganda Agama Islam Kelas 6 Kurikulum Merdeka 2025 Semester 1 |
|
|---|
| Soal Jawaban 47 Pilihan Ganda SKI Kelas 5 Kurikulum Merdeka 2025 Semester 1 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Soal-Ujian-Kelas-6-SD-Kurikulum-Merdeka-dan-Kunci-Jawaban-PJOK-Ulangan-UTS-UAS.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.