Program Desa Berdaya PLN Dilaksanakan di Ketapang, Berikan Harapan Baru Bagi Masyarakat
Desa Gema terpilih jadi penerima manfaat program TJSL, karena Desa Gema memiliki sumber daya alam dan memiliki hak pengelolaan hutan desa
“Dinas Pariwisata dan Kebudayaan, yang menjadi leading sektor pariwisata dan kebudayaan siap bermitra dengan PLN untuk mengembangkan pariwisata dan kebudayaan di wilayah Kabupaten Ketapang.
Dalam prakteknya kelak, air terjun ini menjadi daya tarik wisata yang cukup favorit di Kecamatan Simpang Dua,” ujar Dicky.
Sementara itu Manager PLN UPP KLB 1 Oki Hermawan menyampaikan ucapan terima kasih dan harapannya.Â
“Saya mewakili PLN ingin mengucapkan terima kasih bagi setiap pihak yang telah berpartisipasi pada program ini.
Kami memohon maaf apabila selama berinteraksi ada kekurangan atau kesalahan.
Semoga program ini dapat terus berjalan dengan lancar.
Kami berharap dengan telah dilaksanakan program ini dapat membantu untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat Desa Gema serta setiap fasilitas yang ada dapat terjaga dengan baik sehingga dapat digunakan untuk waktu yang lama,” pungkas Oki.
| Semua Kantor Koperasi Merah Putih di Sanggau Ditargetkan Terbangun 2026 |
|
|---|
| Sekda Sanggau Buka Pelatihan Peningkatan Kapasitas Koperasi Desa Merah Putih |
|
|---|
| ‎43 Desa di Kayong Utara Ikuti Pelatihan SDM Koperasi Merah Putih |
|
|---|
| CEK Selisih Tarif Listrik Terbaru November 2025 Lengkap Harga Token PLN Semua Golongan Pelanggan |
|
|---|
| Wujudkan SDM Unggul, Kemenkop dan Pemkab Kayong Utara Latih Pengurus Koperasi Merah Putih |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Program-Desa-Berdaya-PLN-di-Ketapang.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.