PPKN
Soal dan Jawaban Uji Kompetensi PKN Kelas 8 Halaman 20 Bab 1 : Pancasila Dalam Kehidupan Bangsaku
Sejumlah soal pilihan ganda dan essay bagi siswa untuk dijadikan sebagai latihan untuk meningkatkan pemahaman terhadap materi pelajaran.
A. ideologi negara
B. dasar negara
C. pandangan hidup bangsa
D. kepribadian bangsa
Baca juga: Soal Bahasa Inggris Kelas 8 SMP Kurikulum Merdeka Chapter 4 Section 3 Language Focus Halaman 224-225
3. Pancasila menjadi landasan dalam penyelenggaraan negara, mulai dari penyelenggaraan pada lingkup pemerintah pusat hingga pemerintah daerah yang terkecil. Hal tersebut bermakna bahwa Pancasila memiliki kedudukan sebagai ….
A. dasar negara
B. pandangan hidup bangsa
C. ideologi negara
D. kepribadian bangsa
4. Perhatikan pernyataan berikut ini!
(1) Memperlakukan teman sesuai dengan harkat dan martabat manusia
(2) Tidak mengejek, mengintimidasi, dan mengucilkan teman dalam pergaulan sehari-hari
(3) Bergotong royong membersihkan selokan desa
(4) Menghormati hak berpendapat teman
Dari pernyataan tersebut, perilaku yang mencerminkan pengamalan sila kedua Pancasila ditunjukkan oleh nomor ….
Kelas 8 SMP
soal dan jawaban
pancasila dalam kehidupan bangsaku
Bab 1
Halaman 20
buku paket
Kurikulum Merdeka
Uji Kompetensi
| Soal Buku PPKN Kelas 12 Uji Kompetensi Semester 1, Essay Lengkap Jawaban |
|
|---|
| JAWABAN Soal Uji Kompetensi PPKN Kelas 8 Bab 1 Kedudukan dan Fungsi Pancasila Halaman 20 |
|
|---|
| 5 Lima Makna Lambang Pancasila Dasar Idelogi Bangsa, Pelajaran PPKN |
|
|---|
| 25 SOAL TKA PPKN Kelas 6 Penilaian Akhir Semester Siap Naik Jenjang Pendidikan |
|
|---|
| 25 Soal PPKN Pilihan Ganda Kelas 6 Semester 1 Lengkap dengan Jawaban, Siap Hadapi Ulangan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Soal-Pendidikan-Pancasila-Kelas-8-kurikulum-merdeka.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.