Begini Cara Membuat GIF Dengan Tema Ramadhan di WhatsApp
Stiker GIF adalah stiker gambar bergerak yang tak hanya lucu namun juga lebih menarik bagi sebagian pengguna.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Stiker WhatsApp bernuansa Ramadhan biasanya mulai marak digunakan para pengguna sebagai ornamen chatting tersendiri.
Tak hanya itu stiker WhatsApp juga berfungsi sebagai penegas ekspresi tertentu saat obrolan dimulai.
Saling berkirim stiker Ramadhan di WhatsApp tentu menjadi keseruan tersendiri. Terlebih lagi stiker GIF.
Stiker GIF adalah stiker gambar bergerak yang tak hanya lucu namun juga lebih menarik bagi sebagian pengguna.
Untuk mendapatkan stiker GIF tersebut, Anda bisa membuatnya sendiri dengan bantuan aplikasi ketiga yaitu Sticker.ly dan Sticker Video untuk WhatsApp.
• Ini 10 Fitur Tersembunyi Dari WhatsApp Dengan Masing-masing Fungsinya
Lantas bagaimana langkah-langkahnya? Berikut ini tutorialnya.
Cara membuat stiker GIF tema Ramadhan di WA :
- Download aplikasi Sticker.ly di Play Store (Android) atau App Store (iOS)
- Login menggunakan akun Google Anda
- Pada halaman utama klik ikon ‘+’
- Pilih “Animasi”
- Pilih video Anda yang ingin dijadikan sebagai stiker WA bergerak. Sebelumnya Anda harus mengunduh beberapa gambar atau animasi gambar-gambar Ramadhan
- Tambahkan teks atau emoji
- Setelah itu klik “Berikutnya”
• Ternyata Begini Cara Mudah Untuk Ganti Admin di Grup WhatsApp
- Pilih “Simpan” Pilih folder untuk menyimpan stiker Klik stiker WA tersebut untuk ditambahkan di WhatsApp dengan pilih “Tambahkan ke WhatsApp” Selesai kini stiker WA bergerak bisa digunakan
RESMI Jadwal Puasa Ramadhan dan Lebaran 2026 Versi Muhammadiyah, Maju 10 Hari Dibanding 2025 |
![]() |
---|
Ingin Tonton Ulang Riwayat Video Sebelumnya, Ikuti Cara Membuka Video Lama di FB |
![]() |
---|
Atur Pembatasan Layar HP Untuk Hidup Lebih Sehat, Cek Cara Mengatur Screen Time dan Mode Fokus |
![]() |
---|
PROFIL Rekam Jejak Wahyudin Moridu Anggota DPRD Gorontalo yang Ingin Rampok Uang Negara, Ternyata |
![]() |
---|
FAKTA di Balik Video Kontroversial Anggota DPRD Gorontalo Terungkap! Wahyudin Ngaku Diperas |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.