Panduan SatuSehat Mobile - Cara Masuk ke Ruang Publik hingga Download Sertifikat Vaksin
Panduan cara menggunakan aplikasi SatuSehat Mobile mulai dari masuk ke ruang publik hingga download sertifikat vaksin.
Editor:
Rizky Zulham
SatuSehat Mobile
Panduan SatuSehat Mobile - Cara Masuk ke Ruang Publik hingga Download Sertifikat Vaksin.
Berikut cara update aplikasi PeduliLindungi menjadi SatuSehat Mobile:
- Buka Play Store atau App Store, cari aplikasi SatuSehat Mobile
- Klik tombol "update"
- Setelah proses update selesai, buka aplikasi SatuSehat
- Klik “Masuk ke Aplikasi”
- Centang "Syarat Penggunaan" untuk memberikan persetujuan akses SatuSehat Mobile.
- Klik “Masuk” ke SatuSehat Mobile, gunakan nomor HP atau email yang terdaftar di PeduliLindungi.
Demikian cara download sertifikat vaksin covid-19 di aplikasi SatuSehat.
Cek Berita dan Artikel Mudah Diakses di Google News
Baca Juga
| Jadi Agen Afiliasi hingga CashBack Belanja di Aplikasi Mova, Berkah Harian Terbaru Hasilkan Cuan |
|
|---|
| Monetisasi FB Pro, Semua Pengguna FB Bisa Hasilkan Cuan dari Konten Video |
|
|---|
| Tahapan Upgrade Aplikasi DANA ke Premium, Dapatkan Layanan Lebih Maksimal |
|
|---|
| 8 APLIKASI Penghasil Bonus Uang Tunai & Cashback Belanja Online Resmi Terdaftar dengan Kode Referral |
|
|---|
| Aplikasi Bank Digital SeaBank, Kebebasan Bertransaksi Fitur Layanan dan Raih Penghasilan Kode |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Panduan-SatuSehat-Mobile-Cara-Masuk-ke-Ruang-Publik-hingga-Download-Sertifikat-Vaksin.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.