Soal Ulangan dan Ujian Biologi Kelas 11 Semester 2 Lengkap Kunci Jawaban Pilihan Ganda
Soal-soal ulangan Biologi yang ada dalam artikel ini merupakan pelajaran kelas 11.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Simak soal-soal ulangan pelajaran Biologi berikut ini.
Soal-soal ulangan Biologi yang ada dalam artikel ini merupakan pelajaran kelas 11.
Cermati dengan seksama setiap pertanyaan atau soal-soal yang ada.
Adanya kunci jawaban membuat Anda bisa mengoreksi hasil belajar sendiri.
Semakin banyak Anda benar menjawab pertanyaan tersebut maka menunjukan bahwa penguasaan materu yang baik.
Baca juga: Soal Ulangan Biologi Kelas XI Semester 2 Lengkap dengan Kunci Jawaban Pilihan Ganda
Carilah berbagai referensi lainnya untuk menambah wawasan Anda.
Soal Ulangan Biologi Kelas 11:
1. Perhatikan keterangan di bawah ini!
1.Memiliki vakuola besar
2.Serabut dinding sel tersusun tak teratur
3.Sitoplasma sedikit terletak di tepi
4.Tidak memiliki dinding sel sekunder
5.Memiliki banyak sitoplasma
Yang merupakan ciri sel dalam jaringan dewasa adalah nomor …
a. 1-2
b. 2-4
c. 1-3
d. 4-5
Jawaban : C
2. Perhatikan deskripsi berikut!
1. Ini adalah jaringan tanaman terluar
2. Ditemukan di akar, batang, daun, bunga, buah dan biji
3. Sel-selnya tersusun padat
4. Terkadang memiliki lapisan kutikula di tengah
Berdasarkan pernyataan di atas,jaringan yang di maksud adalah.
a. Parenchyma
b. Floem
c. Kolenkim
d. Kulit ari
Jawaban : C
Baca juga: Soal UTS Geografi Kelas 11 Semester 2 dan Kunci Jawaban Ujian Sekolah PTS
3. Protoderm, prokambium dan meristem dasar pada dikotil berkembang dari ….
a. Meristem primer
c. Jaringan embrional
b. Meristem sekunder
d. promotor
Biologi
Ulangan
soal
ujian
Kelas 11
Semester 2
pilihan ganda
kunci jawaban
soal uas biologi kelas 11 semester 2 pdf
soal biologi dan jawabannya
bank soal biologi kelas 11
soal biologi sel kelas 11 dan jawabannya
soal pts biologi kelas 11 semester 2
soal biologi kelas 11 semester 2 dan jawabannya
soal biologi kelas 11 dan jawabannya
soal biologi kelas 11 semester 2 tentang sel
latihan soal pppk kemenag pendidikan biologi
| CONTOH Soal Penilaian Akhir Semester PAS Bahasa Jawa Kelas 4 Semester 1 dan Jawabannya |
|
|---|
| CONTOH Soal Penilaian Akhir Semester PAS PAI Kelas 4 Semester 1 dan Jawabannya |
|
|---|
| Soal Jawaban 47 Pilihan Ganda SKI Kelas 1 Kurikulum Merdeka 2026 Semester 2 |
|
|---|
| Soal Jawaban 47 Pilihan Ganda Fiqih Kelas 1 Kurikulum Merdeka 2026 Semester 2 |
|
|---|
| Contoh Soal Ulangan Harian Sosiologi Kelas 11 SMA Kurikulum Merdeka |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Pelajaran-Biologi-melalui-soal-latihan.jpg)