Khazanah Islam
Doa Memasuki Bulan Rajab dan Syaban hingga Tibanya Hari Pertama Puasa Ramadhan dalam Latin dan Arab
Doa memasuki Bulan Rajab tersebut dianjurkan dibaca dalam dua Bulan berturut-turut. dari hari pertama Rajab Hingga hari terakhir di Bulan Syaban .
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Terdapat beberapa Doa populer yang dianjurkan dibaca sebagai Doa memasuki Bulan Rajab .
Doa ini, dianjurkan dibaca sesering mungkin sepanjang Bulan Rajab .
Juga saat memasuki Bulan Syaban dalam kalender Hijriah .
Hingga jelang tibanya hari pertama Bulan Puasa Ramadhan .
Dengan kata lain, Doa memasuki Bulan Rajab tersebut dianjurkan dibaca dalam dua Bulan berturut-turut.
• Apakah Boleh Puasa Rajab 4 Hari Saja? Berikut Bacaan Niat dan Doa Berbukanya
Hingga hari terakhir di Bulan Syaban .
Doa tersebut yakni sebagai berikut .
• Kalender 2023 Momen Peringatan Isra Mikraj 1444 Hijriah Akhir Rajab, Cek Hari Besar Islam Tahun Ini
Dalam aksara Latin dan Arab , Jumat 27 Januari 2023 :
اللَّهُمَّ بَارِكْ لَنَا فِي رَجَبَ وَشَعْبَانَ ، وَبَلِّغنَا رَمَضَانَ
Latin:
"Allahumma baariklanaa fii rajaba wa Sya'bana wa ballighna Romadhona,"
Artinya:
"Duhai Allah, berkahilah kami di Bulan Rajab dan Syaban,"
"Dan sampaikanlah kami kepada Bulan Ramadhan,"
• Amalan Istimewa Bulan Rajab dan Nisfu Syaban 2023 Ajang Persiapan Menyambut Ramadhan 1444 Hijriah
Doa ini disandarkan pada Hadist dari Anas bin Malik r.a .
Doa
Bulan
Rajab
Syaban
Puasa
Ramadhan
Arab
Latin
kalender
Hijriah
Jumat
Januari
2023
Hadist
Anas bin Malik
fadhilah
1444 H
| Kebaikan Hari Jumat Diiringi Membaca Ayat Kursi, Dapat 5 Keutamaan Tertandingi |
|
|---|
| Anjuran Potong Kuku yang Baik Berdasarkan Hadist Nabi, Lengkap Jadwal Harinya |
|
|---|
| Antara Shalat Fajar dan Qabliyah Subuh! Satu Ibadah Sunnah Tak Pernah Ditinggalkan Nabi |
|
|---|
| Belajar Shalat Jamak dan Qashar, Syarat, Niat, dan Waktu Pelaksanaannya Lengkap |
|
|---|
| KUMPULAN Doa dari Anak untuk Kedua Orangtua Baik yang Masih Hidup dan Sudah Meninggal Dunia |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Doa-Memasuki-Bulan-Rajab-dan-Syaban-hingga-Tibanya-Hari-Pertama-Puasa-Ramadhan-dalam-Latin-dan-Arab.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.