Piala AFF 2022
Pemenang Piala AFF 2022 Direbut Thailand Juara Kali ke 7, Park Hang-seo Pensiun Latih Timnas Vietnam
Park Hang-seo bergeming! Pelatih berusia 65 tahun itu bersikeras untuk pensiun . Lantas bagaimana kekuatan Timnas Vietnam selepas era Park Hang-seo ?
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Gelar pemenang Piala AFF 2022 Mitsubishi Electric Cup berhasil direbut oleh Timnas Thailand .
Setelah dalam Pertandingan Leg 2 Final Piala AFF 2022 yang digelar di Thammasat Stadium Senin 16 Januari 2022 , Thailand berhasil mengalahkan Vietnam .
Sebiji gol yang dibukukan Theerathon Bunmathan menjadi satu-satunya gol yang terjadi di Pertandingan ini .
Dan membuat Skor Akhir Thailand Vs Vietnam di laga Final Piala AFF 2022 Leg 2 ini disudahi dengan anga 1-0 .
Alhasil, Agregat Akhir Final Piala AFF Mitsubishi Electric Cup 2022 antara Thailand Vs Vietnam ditutup dengan angka Final 3-2 .
• Theeraton Bunmathan Man of The Match Final Piala AFF 2022 Thailand Vs Vietnam Leg 2 , Golnya Juara
Thailand juara Piala AFF 2022 .
Gelar pemenang Piala AFF 2022 kali ini, membuat Thailand kini sudah mengoleksi 7 kali juara .
Dari total 14 kali turnamen Piala AFF digelar sejak pertama kali digulirkan di Singapura pada 1996 silam .
Praktis kesebelasan berjuluk Changsuek - yang juga berarti Gajah Putih - itu mengoleksi separoh dari total gelar juara yang ada !
Tak salah bila kemudian bila menyebut Thailand 'Raja' sepak bola Asia Tenggara usai sukses menjadi pemenang Piala AFF 2022 kali ini .
Sedangkan Timnas Vietnam asuhan Park Hang-seo harus puas sebagai Runner Up .
Alias juara 2 di turnamen sepak bola antarnegara Asia Tenggara atau ASEAN di edisi 2022 kali ini.
Gelaran Piala AFF terdekat berikutnya akan digelar pada 2024 .
Namun , sang Pelatih Timnas Vietnam , Park Hang-seo dipastikan tak akan lagi mendapingi The Golden Star Warriors - julukan Timnas Thailand dalam turnamen 2 tahunan sekali ini pada 2024 nanti .
Pasalnya, Park Hang-seo memutuskan hengkang dari kursi kepelatihan Timnas Thailand pada penghujung Januari 2023 ini .
pemenang
Piala AFF
juara
Park Hang-seo
pensiun
Timnas
Vietnam
Skor Akhir
Final
Mitsubishi Electric Cup
gol
Theeraton Bunmathan
Thammasat Stadium
Senin
Januari
2023
Changsuek
The Golden Star Warriors
Agregat
| Piala AFF Akan Dimasukan ke Kalender FIFA, Berikut Keuntungannya Bagi Indonesia dan Negara ASEAN |
|
|---|
| Update Rangking FIFA Usai Piala AFF 2022! Indonesia Raih Poin Terbanyak, Malaysia Merangkak Naik |
|
|---|
| Gianni Infantino Sebut Piala AFF Akan Masuk Kalender FIFA, Tak Ada Lagi Kasus Seperti Sandy Walsh |
|
|---|
| Timnas Indonesia Berbangga, Marselino Ferdinan Raih Gelar Pemain Muda Terbaik Piala AFF 2022 |
|
|---|
| Theeraton Bunmathan Man of The Match Final Piala AFF 2022 Thailand Vs Vietnam Leg 2 , Golnya Juara |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/pontianak/foto/bank/originals/Pemenang-Piala-AFF-2022-Direbut-Thailand-Juara-Kali-ke-7-Park-Hang-seo-Pensiun-Latih-Timnas-Vietnam.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.