Soal dan Lengkap Kunci Jawaban UTBK SNBT 2023
Ada beberapa contoh soal yang dilengkapi dengan kunci jawaban sebagai bahan belajar untuk persiapan menghadapi UTBK SNBT 2023.
TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Berikut adalah contoh soal-soal tes seleksi masuk perguruan tinggi negeri 2023.
Ada beberapa contoh soal yang dilengkapi dengan kunci jawaban sebagai bahan belajar untuk persiapan menghadapi UTBK SNBT 2023.
Perbanyak latihan soal agar kamu semakin siap menghadapi ujian yang berlangsung.
Semakin banyak latihan soal maka semakin besar peluang soal-soal yang tersebut akan keluar.
Persiapkan diri Anda dengan sebaik-baiknya dan pilih jurusan atau program studi yang diminati.
• Bocoran Contoh Soal UTBK SNBT 2023 dan Lengkap Kunci Jawaban
Ingat persaingan untuk lolos terlebih pada jurusan favorit tentunya cukup sulit.
1. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut.
1. Kurangnya ruang terbuka hijau di Jakarta.
2. Banyaknya kali atau sungai di Jakarta yang mengalami penyempitan.
Manakah berikut ini yang menggambarkan hubungan pernyataan (1) dan (2)?
a. Pernyataan (1) dan (2) adalah akibat dari dua penyebab yang tidak saling berhubungan.
b. Pernyataan (1) adalah penyebab dan pernyataan (2) adalah akibat.
c. Pernyataan (1) dan (2) adalah akibat dari suatu penyebab yang sama.
d. Pernyataan (1) dan (2) adalah penyebab, namun tidak saling berhubungan.
e. Pernyataan (2) adalah penyebab dan pernyataan (1) adalah akibat.
Jawaban: C
2. Pak Ahmad memiliki tanah seluas 200 m2. Seperlima luas tanah tersebut akan ditanami pohon kelapa. Jika sebuah pohon kelapa membutuhkan luas tanah sebesar 4 m2, jumlah pohon kelapa yang dapat ditanami oleh Pak Ahmad adalah…
a. 180 pohon
b. 40 pohon
c. 320 pohon
d. 10 pohon
e. 240 pohon
| INFORMASI Resmi SNBP 2026, Jadi Jalur Favorit Masuk PTN, Cek Perbedaan dengan SNBT |
|
|---|
| Doa Siap Hadapi Assesment Semester Ganjil Dalam Bahasa Arab dan Tata Cara Doa Supaya Lancar |
|
|---|
| Latihan Soal TKA Seni Budaya Kelas 6 SD/MI Lengkap dengan Pembahasan untuk Persiapan Ujian |
|
|---|
| Latihan Soal TKA PPKN Kelas 6 SD/MI Lengkap dengan Pembahasan untuk Persiapan Ujian |
|
|---|
| Latihan Soal TKA PAI Kelas 6 SD/MI Lengkap dengan Pembahasan untuk Persiapan Ujian |
|
|---|
